5 Arti Kupu-Kupu Masuk Kedalam Rumah Menurut Primbon Jawa, Jangan Abaikan

- 24 Mei 2022, 10:15 WIB
Ilustrasi kupu-kupu.
Ilustrasi kupu-kupu. /Pixabay/Capri23auto

Hal ini akan memberikan tanda bahwa kita akan menerima seseorang yang akan datang kerumah kita.

2. Jika kupu-kupu masuk kedalam rumah dan hinggap di meja atau di kursi

itu artinya tamu yang akan datang adalah kerabat yang jauh atau mungkin juga orang tidak dikenal, akan tetapi hal itu pasti akan terjadi.

Baca Juga: Weton Wanita Pawang Buaya Darat Menurut Primbon Jawa, Pesonanya Bikin Pria Tunduk

3. Jika kupu-kupu masuk pada siang hari dan hanya berputar-putar di sekeliling ruangan dalam rumah kita atau bahkan hinggap ditubuh kita

maka hal ini memberikan artinya bahwasanya tamu yang akan datang itu adalah kerabat dekat kita atau saudara kita.

4. Jika kupu-kupu itu datang kerumah kita dan masuk ke dalam kamar

maka hal ini juga mempunyai tanda yang Artinya bahwa tamu yang akan datang di rumah kita itu akan menginap.

5. Kupu-kupu yang masuk kedalam rumah kita itu hinggap di pintu rumah saja

Baca Juga: Jangan Mandi Junub di Waktu Ini, Haram Dan Dosa Kata Buya Yahya

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x