Ucapannya Bertuah, Inilah 6 Weton Pemilik Khodam Pahit Lidah Menurut Primbon Jawa

- 12 Mei 2022, 12:14 WIB
Ilustrasi. Weton pemilik Khodam pahit lidah.
Ilustrasi. Weton pemilik Khodam pahit lidah. /Engin Akyurt/Pixabay

Rabun pon berjumlah neptu 14 yaitu rabu 7 dan pon 7, weton ini berada dinaungan watak lakuning rembulan.

Sehingga mampu menentramkan hati orang lain dan berjiwa mengayomi, weton ini juga memiliki sifat baik, sangat ramah, sopan santun dan berjiwa pemimpin yang baik.

Baca Juga: Misteri Kasus Pembunuhan Noven yang Sulit Diungkap, Padahal Pelaku Terekam CCTV

Pada pandangan orang lain, weton ini seakan-akan pendiam dan tidak tegas, namun sebenarnya weton ini sangat luar biasa tegas dalam ketenangan.

Sehingga membuat weton ini disukai oleh Khodam idu geni sabdo dadi yang membuat setiap perkataannya akan menjadi kenyataan.

Maka sangat disarankan untuk seorang rabu pon berhati-hati dan tidak sembarangan berucap yang mampu membahayakan orang lain.

4. Rabu Kliwon

Weton rabu kliwon berjumlah neptu 15 yaitu rabu 7 dan kliwon 8, weton ini berada pada naungan watak lakuning srengenge.

Membuat weton ini berjiwa pemimpin dan juga mengayomi, weton ini sangat berpegang teguh pada perkataan atau ucapan sehingga disarankan untuk berhati-hati dalam berucap.

Weton ini mampu menepati janji kepada orang lain, karena berjiwa disiplin dan cerdas. Maka sudah jelas jika weton ini disukai oleh Khodam idu geni sabdo dadi.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah