Keistimewaan 5 Weton Hari Sabtu, Cek Kelebihan Weton Ini

- 12 Februari 2022, 16:09 WIB
weton sabtu legi
weton sabtu legi /Kustawa Esye/

PORTAL SULUT – Keistimewaan kelahiran hari Sabtu, menurut primbon Jawa kuno yaitu, dikenal sebagai Brahmana yang berarti sebagai pemimpin daripada semua hari.

Hari Sabtu disimbolkan sebagai bumi atau gunung, dan memegang segel dari wahyu spiritual dan cakra mahkota bumi yang berelemen tanah.

Kelahiran hari Sabtu ini memiliki karakter yang optimis, percaya diri, tangguh, bisa dipercaya serta kuat dalam memegang prinsip.

Baca Juga: Usai Cap Go Meh, 6 Shio Ini Kebanjiran Hoki dan Sukses Besar, Itu Kamu?

Dalam menghadapi masalah, biasanya orang kelahiran hari Sabtu akan turun langsung mengatasi masalah yang ada, mereka tidak suka bergantung dan lebih percaya pada kemampuan diri sendiri.

Hari Sabtu akan cocok digabungkan dengan hari senin karena perpaduan energi itu akan berdampak positif dan akan semakin meningkatkan daya spiritual kedua hari itu.

Dalam mitologi yunani, weton ini berada di bawah naungan dewa saturnus yang merupakan dewa kekayaan.

Dilansir portalsulut.com melalui kanal YouTube Nasib dan Hoki, tanggal 5 Februari 2022, berikut adalah 5 weton Sabtu yang mempunyai keistimewaan menurut primbon Jawa

  1. Weton Sabtu Legi

Weton Sabtu Legi mempunyai bobot neptu 14 dan berada dibawah naungan lintang begong.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah