11 Arti Mimpi Terbang Menurut Primbon Jawa, Kamu Pasti Pernah Mengalaminya Bukan?

- 6 Februari 2022, 09:24 WIB
ilustrasi arti mimpi terbang
ilustrasi arti mimpi terbang /freepik.com/

PORTAL SULUT – Mimpi terbang pasti pernah dialami hampir setiap orang. Tapi tahukah kamu dengan arti mimpi terbang?

Tentu sangatlah mengasyikkan ketika mengalami mimpi terbang karena kita bisa merasakan bagaimana rasa bisa terbang ke angkasa.

Banyak orang yang menganggap bahwa arti mimpi terbang berkaitan dengan pertanda baik.

Baca Juga: DIGEMPUR CUAN! 6 Zodiak Raih Mimpi Besar di Tahun 2022, Diramal Kaya panen Uang 

Berdasarkan penjelasan dari para ahli arti mimpi terbang hanyalah sebatas khayalan atau imajinais si pemimpi semata.

Sedangkan arti mimpi terbang menurut Primbon Jawa mengandung makna yang bermacam-macam.

Penasaran dengan arti mimpi terbang? Berikut penjelasannya dirangkum Portalsulut.com dari berbagai sumber.

  1. Mimpi terbang tanpa sayap

Pertanda baik merupakan arti mimpi terbang secara umum. Terbang memiliki arti kamu bergerak dari tanah dan melayang-layang semakin tinggi di udara.

Dari makna tersebut, kabarnya kamu akan mengalami peningkatan dalam hidup dalam waktu dekat. Misalnya, kenaikan jabatan, keuangan, sampai kualitas persahabatan.

  1. Mimpi terbang dengan pesawat

Mimpi terbang yang satu ini sebetulnya sangat umum dialami banyak orang. Di mana sebetulnya kejadian mimpi ini hampir serupa dengan artinya sebagaimana pesawat melakukan sebuah perjalanan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah