Rezeki Lancar Setelah Menikah, 5 Weton ini Akan Hidup Penuh Keberuntungan Menurut Primbon Jawa

- 28 Januari 2022, 16:18 WIB
Ilustrasi menikah.
Ilustrasi menikah. /Pexels.com/Emma Bauso

Jadi apabila Anda adalah pasangannya maka harap bersabar

2. Jumat Kliwon

Weton Jumat Kliwon memiliki jumlah neptu yang cukup besar yaitu 14 terdiri dari hari Jumat 6 dan pasaran Kliwon 8.

Orang dengan weton Jumat Kliwon ini memiliki watak lakuning rembulan, atau layaknya rembulan.

Dimana weton ini menurut perhitungan Primbon Jawa memiliki sifat yang sangat baik pada pasangannya.

Baca Juga: 12 Pasangan Weton yang Dilarang Menikah Kecuali di Bulan Februari, Jika Tidak Maka Menyesal Seumur Hidup

Weton ini juga sangat pengertian sehingga disukai dan dicintai oleh pasangannya.

Mereka juga sangat berhati-hati dalam mengerjakan sesuatu dan memiliki peruntungan rezeki yang sangat bagus.

Weton ini akan membawa rezeki dan keberuntungan apabila mereka sudah menikah dan rezekinya pun akan terbuka lebar.

3. Senin Legi

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah