8 Shio Kelas Kakap Rezeki dan Hartanya Makin Gila Setelah Imlek 2022!

- 28 Januari 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi. 8 Shio rezeki dan hartanya makin gila setelah Imlek 2022.
Ilustrasi. 8 Shio rezeki dan hartanya makin gila setelah Imlek 2022. /YouTube Nasib dan Hoki

PORTAL SULUT - Menurut ramalan China sedikitnya ada 8 Shio yang beruntung setelah Imlek tahun 2022.

Pemilik Shio-Shio ini diramal akan memperoleh banyak rezeki dan harta tahun 2022,

Dalam ramalan astrologi China, 8 Shio ini memang sudah ditakdirkan sebagai Shio kelas kakap.

Baca Juga: Jangan Coba-coba, Jika Tak Mau Jadi Jadi Tumbal, Berikut 5 Ritual Pesugihan yang Paling Berbahaya

Maka tak heran jika rezekinya makin gila setelah Imlek.

Hanya saja waktu yang tepat bagi 8 Shio ini adalah tahun 2022, atau setelah Imlek.

Seperti yang diketahui Imlek jatuh pada tanggal 1 Februari 2022.

Masyarakat China percaya setelah Imlek akan banyak membawa rezeki bagi Shio-Shio tertentu.

Maka sangat beruntung jika kamu termasuk pemilik 8 Shio ini, kehidupan kamu akan berubah drastis.

Baca Juga: Pemilik Singgasana Raja Langit, 5 Shio Akan Bertabur Rezeki Semasa Hidup, Dapat Uang Bukan Hal Rumit

Ramalan Shio disimbolkan dengan 12 hewan.

Setiap hewan mewakili sifat,karakter, nasib, rezeki, dan keberuntungan yang berbeda-beda.

Berikut ini 8 Shio kelas kakap yang diramal akan banyak rezeki dan harta setelah Imlek 2022.

Dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Nasib dan Hoki "8 Shio kelas kakap power rezekinya makin gila setelah Imlek 2022".

1. Shio Tikus

Shio tikus menjadi Shio yang beruntung diurutan pertama.

Shio Tikus akan banyak harta, rezeki mereka makin gila setelah Imlek 2022.

Pemilik Shio tikus dilahirkan dengan tanda memiliki daya tarik yang kuat dan usaha yang tidak pernah kenal lelah.

Dalam ramalan China, Shio tikus adalah orang-orang yang penuh semangat dan selalu ingin mencari rezeki.

Baca Juga: Dinding Yakjuj Makjuj Ditemukan di Lokasi Ini, Tak Terlihat Oleh Satelit Kata Ustadz Zulkifli, Tanda Kiamat?

Sifat yang dimiliki Shio tikus bukan berarti rakus dalam kehidupan.

Namun Shio Tukus hanya ingin memanfaatakan kesempatan semaksimal mungkin.

Rata-rata orang dengan Shio Titus adalah oportunis sejat, serta jarang merencanakan hari esok.

Sehingga Shio Tikus akan banyak menghasil rezeki dibandingkan dengan Shio yang lain.

Dalam hal pekerjaan, Shio tikus tidak suka bekerja dengan otot.

Shio Tikus lebih senang mencari rezeki dengan skil dan kepandaian mereka.

Kelebihan mereka sangat teliti dalam menyikapi hal apa saja, sifat Shio tikus inilah yang membuat mereka sukses dalam bidang bisnis dan pekerjaan.

Apabila Shio tikus mampu mengatur strategi dalam pekerjaan, maka setelah Imlek rezeki Shio ini makin gila.

2. Shio Kerbau

Shio Kerbau dilambangkan kemakmuran lewat keuletan dan kerja keras.

Orang yang lahir di bawah Shio Kerbau dapat diandalkan dan bersifat tenang.

Shio Kerbau termasuk golongan orang yang sabar dan berpegang teguh pada kebiasaan yang sudah menjadi norma dan aturan dalam masyarakat.

Meskipun Shio Kerbau memperlakukan orang lain dengan baik dan menjadi pendengar yang baik.

Namun sulit untuk merubah pendapatnya, sebab Shio Kerbau adalah orang yang keras kepala.

Di tahun 2022 tepatnya setelah Imlek, Shio Kerbau akan banyak mendapatkan keberuntungan.

Banyak peluang baru untuk menghasilkan rezeki lebih banyak.

Baca Juga: Terungkap, 2 Warna Cat Rumah Ini, Akan Mengali Banjir Rezeki yang Berkah, Pemilik Rumah Kaya Raya

3. Shio Kelinci

Kelinci dalam mitologi China adalah lambang umur panjang dan dikaitkan sebagai keturunan bulanm

Maka tak heran jika Shio Kelinci tergolong paling beruntung diantara 12 Shio lainya.

Kelinci juga melambangkan keanggunan dan sopan.

Serta memiliki kepekaan terhadap segala bentuk keindahan, konon orang yang lahir di pada Shio kelinci memiliki kehidupan yang tentram.

Watak Shio kelinci adalah pendiam, artistik, dan punya penilaian yang baik, kecermatannya mampu menjadikanya cendekiawan yang baik.

Dalam bisnis dan transaksi finasial, Shio Kelinci termasuk beruntung.

Pasalnya, Shio Kelinci lihai dalam melakukan tawar menawar dan selalu muncul dengan usul atau pilihan yang menguntungkannya.

Setelah Imlek 2022, rezeki Shio kelinci akan semakin gila.

Mereka akan kaya raya mendadak berkat semangat dan kerja keras Shio ini dibelakang dibalik layar.

Baca Juga: Terungkap, 2 Warna Cat Rumah Ini, Akan Mengali Banjir Rezeki yang Berkah, Pemilik Rumah Kaya Raya

4. Shio Naga

Orang yang lahir di bawah Shio naga terkenal murah hati, penuh semangat hidup dan perkasa.

Bagi Shio naga hidup bagai laksana panorama yang berwarna-warni, dan mereka harus selalu ambil bagian.

Meski kadang egois, nyetrik, fanatik, dan banyak tingkah, Shio Naga tidak pernah kekurangan pengagum.

Memiliki semangat yang menyala-nyala Shio Naga senang melakukan segala sesuatu dalam skala besar.

Bagi masyarakat China kuno Shio Naga melambangkan kekayaan dan kekuasaan.

Kerja keras dari Shio naga akan membuahkan banyak rezeki.

Setelah Imlek 2022 Shio Naga akan kaya mendadak.

Lantaran, setelah  tahun 2022 Shio Naga banyak memperoleh rezeki.

Baca Juga: KIAMAT! Video Penampakan Disebut Yakjuj Makjuj? Ustadz Zulkifli: Dinding Mereka Sudah Ditemukan

5. Shio kuda

Konon, orang yang lahir pada Shio kuda bersifat riang cukup populer di lingkungannya serta memiliki daya tangkap yang bagus.

Bahkan Shio kuda memiliki daya tarik tersendiri yang terletak pada semangat hidup yang dipancarkannya.

Orang yang lahir di bawah Shio kuda berjiwa petualang dan dikenal berotak tajam dalam mengelola keuangan.

Dalam setiap kesempatan Shio kuda selalu memanfaatkan setiap peluang yang ada demi memperole rezeki dan kekayaan.

Setelah melakukan banyak usaha bahkan sering gagal,  pintu rezeki Shio Kuda akan terbuka pada tahun 2022.

Segala kerja keras Shio kuda akan terbayar setelah Imlek.
Baik dari segi rezeki semuanya akan terlihat bagus dan menjanjikan dalam hal karir.

Baca Juga: Tak Suka Cari Muka, Setia Kawan, Wajar Jika 4 Shio Ini Ternyata Anak Emas dari Dewa Keberuntungan

6. Shio Kambing

Sifat Shio kambing yang terkenal adalah kelembutan dan tidak tegaan terhadap sesama.

Umumnya Shio kambing budiman, tulus dan mudah tersentuh oleh cerita-cerita sedih.

Namun, jika suasana hatinya sedang buruk orang di bawah Shio kambing cenderung dikuasai oleh emosinya menjadi pesimistis dan suka menyendiri.

Konon, warga Shio kambing gampang memaafkan kesalahan dan mudah menerima kekurangan orang lain.

Setelah Tahun Baru Imlek 2022, Shio kambing akan mendaptkan banyak rezeki berupa makanan, rumah, dan pakaian.

7. Shio Ayam

Dalam zodik China Shio ayam tergolong binatang yang paling sulit dimengerti dan paling eksentrik.

Walau sering tampak sebagai simbol keyakinan dan keberanian, namun di lubuk orang dengan Shio ayam cenderung bersifat agak kuno.

Shio ayam seperti mempunyai daya magis yang mampu memikat siapa saja yang melihatnya.

Hal ini akan banyak mendukung pemilik Shio ayam sehinga mereka akan sukses dan kaya mendadak.

Baca Juga: Hati-Hati! 4 Weton Pria Ini Disinyalir Punya Wanita Simpanan, Cek Weton Pasanganmu

Mereka memiliki sifat yang patut dibanggakan pintar, teliti, menarik, tegas, dan pandai dalam mengatur keuangan.

Maka tak heran jika Shio ini diprediksi akan kaya.

Karir dan keuangan Shio ayam akan semakin melejit  setelah Imlek tahun 2022.

Tahun Macan Air 2022 akan banyak membawa peluang rezeki positif dalam kehidupan Shio ayam.

8. Shio Anjing

Menurut leluhur Tionghoa, orang kelahiran Shio anjing umumnya jujur, cerdas, tidak sombong dan memiliki naluri kemanusiaan yang amat mendalam.

Rasa kesetian Shio anjing dalam memperjuangkan keadilan.

Membuatnya sangat populer terutama di kalangan kaum lemah.

Watak dasar yang ramah, renda hati, dan tidak terlalu menuntut, membuat Shio anjing mudah bergaul dengan orang lain.

Baca Juga: Bak ATM Berjalan, Rezeki 8 Weton Ini Selalu Ada hingga Mampu Tingkatkan Ekonomi Keluarga
Secara umum, Shio anjing adalah manusia yang tidak materialistis dan tidak menyenangi kemegahan.

Meski begitu di  tahun 2022, akan menjadi tahun yang beruntung bagi pemilik Shio anjing dari sisi rezeki.

Pemilik Shio anjing akan mengalami peningkatan secara drastis dibandingkan tahun sebelumnya setelah Imlek 2022.

Itulah 8 Shio yang diramal rezeki makin gila setelah Imlek tahun 2022.***

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah