Dianggap Sepele, Ternyata 4 Amalan ini Bisa Bikin Seseorang Kaya Raya, Ayo Dicoba

- 25 Januari 2022, 15:33 WIB
Ilustrasi Amalan penarik rezeki
Ilustrasi Amalan penarik rezeki /Pixabay/

Rezeki hanya Allah SWT yang lebih berhak menentukan beberapa besar yang akan kiita peroleh.

Namun pada kenyataannya terkadang seorang yang sudah bekerja keras tapi mendapatkan hasil yang jauh dari harapannya.

Dalam keadaan tersebut sebagai kaum Mukmin dianjurkan untuk selalu berdoa kepada Allah karena dialah yang Maha memberi rezeki.

Baca Juga: 6 Shio Diprediksi Semakin Tua Semakin Kaya Raya dan Mandi Uang, Menurut Feng Shui

Selain itu, umat Islam juga sangat dianjurkan untuk mengerjakan sejumlah amalan yang diyakini dapat menjadi magnet rezeki atau penarik rezeki.

Namun apa saja sih amalan-amalan agar cepat jadi orang kaya raya?

Inilah ulasannya sebagaimana dilansir Portalsulut.com dari kanal YouTube PRIMBON JAWA.

1. Amalan Shalat Dhuha

Shalat duha merupakan shalat sunah yang dikerjakan pada pagi hari sampai menjelang dhuhur.

Ini dipercaya ampuh untuk menarik rezeki sehingga disarankan untuk dilakukan dengaj sungguh-sungguh.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x