4 Ciri Orang Dijaga Khodam Macan Putih Menurut Pakar Kejawen, Punya Tatapan Tajam dan Temperamental

- 24 Januari 2022, 10:09 WIB
Ilustrasi ciri orang dijaga Khodam Macan Putih.
Ilustrasi ciri orang dijaga Khodam Macan Putih. /Pixabay/ractapopulous

PORTAL SULUT – Khodam Macan Putih disebut sebagai salah satu terkuat atau sakti sehingga diinginkan banyak orang.

Mengetahui orang dijaga Khodam Macan Putih bisa dengan mempelajari 4 ciri yang ada dalam artikel ini menurut pakar Kejawen.

Dua di antaranya adalah memiliki tatapan mata yang tajam dan temperamental.

Baca Juga: 5 Sifat dan Perilaku Disukai Khodam Raja, Kamu Akan Banyak Rezeki

Seperti kita ketahui, Khodam merupakan perwujudan jin yang bertugas melindungi manusia dari berbagai serangan energi negatif dari luar.

Wujud Khodam ada berbagai macam, semisal berwujud manusia, binatang, ataupun benda pusaka bertuah.

Menurut Primbon Jawa, pemilik Khodam Macan Putih bisa dilihat dari ciri-ciri fisik yang dimilikinya.

Dikutip dari kanal Youtube pakar Kejawen Dewi Gayatri, ada 4 ciri fisik untuk mengenali orang dijaga Khodam Macan Putih.

Baca Juga: Bikin Suami Kaya Raya, Inilah 6 Weton Istri Istimewa Menurut Primbon Jawa

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x