6 Gunung Eksotis tapi Angker di Indonesia, Nomor 6 menjadi Lokasi Pembuangan Mayat Korban Perang

- 13 Januari 2022, 16:03 WIB
Gunung Ciremai
Gunung Ciremai /Tangkapan layar kanal YouTube Arisman Maknur

Tak ada seorang pun yang meragukan soal keindahan gunung Rinjani di Provinsi Nusa Tenggara Barat, apalagi Danau Segara Anak yang sangat eksotis.

Tapi di balik keindahannya, konon danau ini dihuni oleh bangsa jin atau makhluk gaib yang dipimpin oleh Dewi Anjani.

Dewi Anjani dipercaya sebagai penguasa gunung Rinjani, karena dia lahir dari pasangan manusia dan makhluk gaib, serta masih merupakan keturunan Raja Selaparang.

 

3. Agung

Di Bali ada sebuah gunung megah yang dikenal sangat indah dan eksotis bernama Gunung Agung.

Gunung Agung dikenal cukup dikeramatkan oleh masyarakat Bali, bahkan berlaku pantangan ketat bagi orang-orang yang ingin mendaki gunung ini.

Di antaranya, pendaki dilarang membawa makanan mengandung daging sapi, dilarang mendaki saat hari besar agama Hindu.

Selain itu pendaki juga dilarang mengenakan pakaian merah, wanita yang sedang haid dilarang mendaki, hingga pendaki wajib permisi jika akan buang air di gunung ini.

Baca Juga: 3 Weton yang Tangguh dan Sakral di luar Nalar, Menurut Primbon Jawa!

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah