Jangan Coba! 5 Lokasi di Pulau Jawa yang Dikenal Digunakan untuk Ritual Pesugihan

- 13 Januari 2022, 13:45 WIB
Gunung Kawi
Gunung Kawi /Instagram/

Dipercaya oleh masyarakat Jawa Timur, gunung ini termasuk salah satu gunung yang memiliki aura misterius yang sangat tinggi.

Tak hanya itu, Gunung Kawi juga menjadi tempat dimana orang-orang sering melakukan ritual-ritual pesugihan.

“Gunung Kawi ini jadi tempat favorit untuk orang-orang untuk mendapatkan pesugihan,” kata Kang Masrukhan.

Baca Juga: Karma Gunakan Pesugihan, Seorang PSK Mengaku Tiap Malam Disetubuhi Makhluk Gaib

2. Gunung Kemukus

Gunung Kemukus yang berlokasi di pulau Jawa ini termasuk tempat yang memiliki aura mistis dan sering digunakan untuk ritual-ritual pesugihan.

Gunung ini berada tepatnya di Kabupaten Sragen, Jawa Tengah.

Menurut pakar spiritual, Gunung Kemukus ini termasuk tempat yang paling banyak digunakan sebagai tempat pesugihan dan tempat ritual-ritual ilmu hitam.

Bahkan, pesugihan di Gunung Kemukus mengharuskan calon pengikutnya untuk bersetubuh atau melakukan ritual-ritual yang berhubungan dengan seks.

“Pesugihan yang dilakukan disana dengan cara membawa pasangan yang bukan mahram, untuk melakukan maksiat,” ujar beliau.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x