Cek Weton Disini! 9 Weton Sakti Mandraguna, Ilmunya Paling Tinggi dari Weton Lain Kata Primbon Jawa

- 11 Januari 2022, 07:37 WIB
Ilustrasi 9 Weton Sakti Mandraguna, Ilmunya Paling Tinggi
Ilustrasi 9 Weton Sakti Mandraguna, Ilmunya Paling Tinggi /

PORTAL SULUT — Sedikitnya dalam Primbon Jawa ada 9 weton yang dianugerahi ilmu tinggi.

Bahkan, karena hal ini, weton–weton ini memiliki ilmu paling tinggi diantara weton lainnya.

Sehinggat, weton-weton yang disebutkan Primbon Jawa ini memiliki ilmu yang sakti mandraguna.

Baca Juga: SAKTI TAK TERTANDINGI! 4 Weton Ini Dikawal Khodam Mustika Wijaya Kusuma

Berdasarkan perhitungan Primbon Jawa, weton-weton ini dianugerahi ilmu tinggi karena mempunyai kecerdasan yang luar biasa.

Bahkan mereka pemilik weton-weton ini mampu menguasai berbagai bidang ilmu.

Mereka pemilik weton ini juga dianugerahi keahlian dibeberapa bidang ilmu.

Dengan ilmu tinggi yang dimiliki seseorang atau pemilik weton ini bisa menjadi kaya raya.

Seperti dilansir dari Channel YouTube Naura Komputer unggahan 10 Januari 2022, berikut 9 weton paling tinggi ilmunya.

1. Senin Wage
Jumlah neptu dari weton Senin Wage adalah 8. Dimana jumlah neptu weton ini berasal dari nilai Senin 4 dan pasaran Wage 4.

Dengan jumlah neptu weton seperti itu, weton Senin Wage berada dibawah naungan ilmu latipan.

Artinya, sosok ini memiliki kepandaian dan kecerdasan.

Dengan hal itu juga, weton Senin Wage mampu menguasai berbagai jenis ilmu dengan mudah.

Baca Juga: Tak Pernah Kesulitan! Saat Rezeki 4 Weton Ini Habis maka Akan Segera Terganti

2. Selasa Legi
Jumlah neptu weton Selasa Legi adalah 8. Jumlah neptu weton ini berasal dari nilai Selasa 3 dan pasaran Legi 5.

Neptu weton yang dimiliki Selasa Legi menempatkannya di bawah naungan bonjul.

Makanya, weton ini memiliki kemampuan dan kelebihan khusus dalam berbagai bidang ilmu.

Tak heran jika weton ini dianugerahi ilmu tinggi.

3. Selasa Wage
Jumlah neptu weton Selasa Wage adalah 7.

Dimana jumlah neptu weton ini berasal dari nilai Selasa 3 dan pasaran Wage 4.

Dengan jumlah neptu weton ini juga, menempatkan weton Selasa Wage dibawah naungan bonjul.

Sama seperti weton sebelumnya, dibawah naungan bonjul, weton Selasa Wage mempunyai kemampuan ilmu diatas rata-rata.

Baca Juga: Siap-siap Kaya! 5 Weton Ini Diramalkan Banjir Uang pada Tahun 2022, Kamu Termasuk?

4. Rabu Kliwon
Weton Rabu Kliwon mempunyai jumlah neptu weton 15.

Jumlah neptu weton Rabu Kliwon berasal dari nilai Rabu 7 dan pasaran Kliwon 8.

5. Rabu Pahing
Neptu weton Rabu Pahing adalah berjumlah 16.

Jumlah neptu weton yang dimiliki Rabu Pahing berasal dari nilai Rabu 7 dan pasaran Pahing 9.

6. Kamis Kliwon
Dalam Primbon Jawa weton Kamis Kliwon mempunyai jumlah neptu 16.

Jumlah neptu weton Kamis Kliwon berasal dari nilai Kamis 8 dan pasaran Kliwon 8.

7. Kamis Pon
Nilai Kamis pada perhitungan Primbon Jawa adalah 8 dan pasaran Pon nilainya 7.

Artinya, jumlah neptu weton Kamis Pon adalaha sebanyak 15.

Baca Juga: Mengungkap Sifat dan Karakter Asli Wanita dari Weton Kelahiran, Cek Weton Pasanganmu!

8. Jumat Pahing
Jumlah neptu weton yang dimiliki berasal dari nilai Jumat 6 dan pasaran Pahing 9.

Jika dijumlahkan, neptu weton Jumat Pahing adalah bernilai 15.

9. Sabtu Pon
Weton Sabtu Pon memiliki jumlah neptu weton yang berasal dari nilai Sabtu 9 dan pasaran Pon 7.

Dengan begitu jumlah neptu weton Sabtu Pon adalah 16.

Perlu diketahui, semua weton-weton ini dibawah naungan ilmu latipan dan bonjul.

Sehingga, weton-weton ini dianugerahi kecerdasan dan kepandaian yang sangat luar biasa.

Jangan heran jika weton-weton ini mampu menguasai berbagai jenis ilmu.

Karena, semua hal tersebut ada didalam darah pemilik weton-weton ini. *

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah