Dagangan Anda Tidak Laku? 6 Sebab Usaha Anda Sepi, Simak Penjelasan Mbah Yadi

- 4 Januari 2022, 18:44 WIB
Ilustrasi dagangan
Ilustrasi dagangan /Pexels/Daria Shevtsova/

PORTAL SULUT - Jika usaha anda sepi, dagangan anda tidak laku?, bisa jadi ada sesuatu yang membuat usaha anda seperti itu.

Menurut pakar spriritual Mbah Yadi, jika dalam usaha atau berdagang mengalami masalah dan tidak laku juga sepi, bisa saja ada penyebabnya, dan harus segera dibersihkan dan dihilangkan.

Dalam video Youtube Esa Production yang berjudul “Penyebab Dagangan Dan Usaha Sepi pembeli” yang diunggah pada 30 desember 2021, Mbah Yadi menyebutkan jika dalam suatu usaha yang sudah kita bangun dengan susah payah dan sudah kita rintis dari awal dengan susah payah tapi tidak laku dan masih sepi, maka itu ada penyebabnya.

Baca Juga: Rupanya Ada 9 Weton Jadi Orang Kaya Sebelum Umur 30, Apakah Kamu Termasuk?

Sebabnya berupa:

1. Tempat
Salah satu penyebab jika usaha atau dagangan sepi dan tidak laku adalah Tempat.

Mungkin tempat atau letaknya kurang strategis atau bukan sebagai tempat tujuan banyak orang, maka tempat itu otomatis akan sepi dan kurang dikenal oleh orang-orang.

Jika tempatnya strategis, maka akan mudah dijangkau oleh berbagai penjuru untuk dating ke tempat usaha anda.

Akan tetapi tempat yang tidak tepat atau mungkin tersembunyi, akses jalannya pun masih kurang diketahui orang banyak, maka akan sulit sekali untuk usaha itu berkembang.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x