SIMAK! Ini 7 Ilmu Tingkat Tinggi Kanjeng Sunan Kalijaga dan Cara Menguasainya

- 1 Desember 2021, 07:45 WIB
Ilustrasi  7 Ilmu Tingkat Tinggi Kanjeng Sunan Kalijaga
Ilustrasi 7 Ilmu Tingkat Tinggi Kanjeng Sunan Kalijaga /Tskirde/Pixabay

4. Ilmu Singkir Sengkolo

Fungsi ilmu singkir singkir sengkolo adalah untuk melindungi seseorang dari kesialan hidup, bagi orang yang mampu menguasai ilmu ini maka dia akan mendapatkan keberuntungan.

Kesialan akan menjauh dari orang tersebut atas izin dari Allah SWT.

5. Aji Tapa Pendem

Aji tapa pendem juga termasuk ilmu Sunan Kalijaga dengan kekuatan tingkat tinggi.

Tapa pendem memiliki khasiat untuk keselamatan yang mengandung kesaktian supra natural tingkat tinggi.

Ilmu ini dapat dilakukan dengan dua cara, yang pertama adalah dengan badan di dalam tanah hingga sebatas leher dalam jangka waktu tertentu.

Sedangkan cara kedua adalah dengan memendam sekujur tubuh di dalam tanah layaknya orang yang dikubur.

Namun cara yang kedua ini umumnya hanya diamalkan oleh orang-orang yang telah berilmu tinggi, jadi Anda harus memiliki guru pembimbing spiritual yang benar benar sakti jika ingin menguasai ilmu ini.

Baca Juga: Jangan Diabai! Ini 13 Mimpi Pertanda Hal Buruk Bisa Menimpa Anda Menurut Primbon Jawa

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x