5 Hantu di Jepang Paling Menyeramkan, Kisah Tragis Kematian Melegenda

- 14 Oktober 2021, 06:22 WIB
Ilustrasi hantu yang paling menyeramkan di Jepang
Ilustrasi hantu yang paling menyeramkan di Jepang /Ilustrasi Pixabay/

2. Okiku.
Menurut mitos, Okiku merupakan pelayan yang pernah menghilangkan satu dari sepuluh pusaka milik tuannya.

Sejak kematiannya, setiap malam terdengar suara Okiku yang meratap sambil menghitung pusaka dari dalam sumur.

Begitu sampai ke angka sembilan, suaranya berubah menjadi tangisan memilukan.

Baca Juga: 9 Weton Ini Bisa Bergelimang Harta di Usia 20 sampai 30 Tahun, Cek Hari Lahirmu

3. Teke-Teke.
Konon, ia adalah hantu wanita yang meninggal secara mengenaskan di sebuah stasiun kereta Hokkaido.

Kabarnya, teke-teke terjatuh di atas rel kereta dan tubuh bagian bawahnya terlindas kereta.

Arwahnya tersebut lantas menghantui seluruh kota untuk mencari bagian tubuhnya yang hilang.

4. Yotsuya Kaidan (Oiwa).
Hantu Oiwa kemudian membalas dendam kepada Iemon.

Singkat cerita, Iemon melangsungkan pernikahan kedua kalinya bersama wanita lain.

Di hari pernikahan sang mantan, Oiwa mengganti wajah mempelai wanita menjadi wajah rusaknya.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x