Ternyata Gampang Menangkal Ilmu Hitam dan Makhluk Halus, Menurut Primbon Jawa Hanya dengan 5 Tanaman Ini

- 5 Oktober 2021, 16:57 WIB
Ilustrasi ilmu hitam
Ilustrasi ilmu hitam /Pixabay/

PORTAL SULUT - Jika Anda percaya adanya ilmu hitam dan makhluk halus, maka ternyata ada cara gampang menangkal menurut Primbon Jawa.

Hanya dengan menanam 5 tanaman, ilmu hitam dan makhluk halus bisa ditangkal.

Tanaman yang punya manfaat tak biasa itu diyakini memiliki energi yang bisa menangkal energi negatif, termasuk ilmu hitam dan makhluk halus.

Baca Juga: 10 Kebiasaan Ini Bisa Mengundang Makhluk Halus, Nomor 6 Sering Dilakukan Sehari-hari

Menurut Primbon Jawa, hanya dengan menanam 5 tanaman itu, tak akan bisa ilmu hitam dan makhluk halus mengganggu.

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Esa Production, 5 tanaman yang bisa menangkal ilmu hitam dan gangguan makhluk halus tersebut yakni:

1. Pohon Bidara

Pohon bidara merupakan tanaman yang dipercaya masyarakat Jawa dan tercantum dalam kitab Primbon Jawa kuno sabagai tanaman penangkal ilmu hitam seperti santet, sihir, dan gangguan makhluk halus.

Manfaat lain dari tanaman ini adalah sebagai obat yang mujarab bagi berbagai penyakit.
 
2. Pohon Kelor

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah