3 Tanaman Rumah Pembawa Rezeki dan Hoki Menurut Pakar Primbon Jawa Kuno

- 4 Oktober 2021, 19:44 WIB
Ilustrasi tanaman pembawa rezeki
Ilustrasi tanaman pembawa rezeki /Tangkap layar pixabay.com/susan-lu4esm/

PORTAL SULUT – Terdapat pertanda baik berkaitan dengan tetukulan yang tumbuh di rumah. Hal ini dijelaskan oleh Mbah Mandor Riyono selaku pakar Primbon Jawa kuno.

Tanaman dalam bahasa Jawa disebut tetukulan. Yakni tanaman yang tidak ditanam tapi tahu-tahu sudah ada di sekitar rumah.

Terdapat 3 jenis tanaman atau tetukulan di dalam rumah pemberi rezeki dan hoki menurut Primbon Jawa. Apa saja itu? Simak daftar berikut:

Baca Juga: 10 Arti Mimpi Pertanda Rezeki Melimpah Menurut Primbon Jawa, Nomor 10 Sering Terjadi

1. Biji tumbuhan di dalam rumah yang tumbuh dengan sendirinya.

Seandainya ada biji tumbuhan yang tumbuh di rumah maka pemilik rumah akan mendapat uang.

Bagian rumah tersebut bisa saja kamar, bisa teras, bisa balai-balai, bisa dapur, dan seterusnya.

Meski akan mendapat uang, sang pemilik uang mesti membuat sedekah seikhlasnya. Berapapun jumlahnya itu.

“Seandainya saat itu ada seribu, taruh. Kalau ada dua ribu taruh. Kalau ada lima ratus, letakkan. Tidak masalah yang penting ada sedekahnya,” papar Mbah Mandor Riyono sebagaimana dikutip Portalsulut.Pikiran-Rakyat.com dari video yang diunggah di kanal Youtube Gandul TV yang diakses pada 4 Oktober 2021.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x