Primbon Jawa: Hari Baik dan Naas di Bulan Oktober 2021, Ini yang Boleh dan Dilarang

- 2 Oktober 2021, 13:46 WIB
Kalender Oktober 2021
Kalender Oktober 2021 /

PORTAL SULUT - Bagi sebagian masyarakat Jawa, masih mengenal hari baik dan hari Naas di setiap bulannya.

Penentuan hari baik dan Naas ini berasal dari hitungan para leluhur yang tercatat di Primbon Jawa.

Di hari baik, jika melakukan hal-hal yang ditetapkan dalam Primbon Jawa, harapannya diberi keberkahan dan hasil sesuai harapan.

Baca Juga: Tangkal Teluh dan Santet dengan Pelihara 5 Binatang Ini Menurut Primbon Jawa

Sementara di hari naas, menurut hitungan Primbon Jawa, ada hari-hari tertentu yang akan membawa pengaruh buruk.

Pada hari-hari tersebut sangat disarankan untuk tidak melakukan perjalanan jauh dan melaksanakan hajat besar.

Dengan mengetahui hari-hari buruk tersebut, kita dapat menentukan kapan hari atau saat yang tepat untuk melaksanakan suatu hal atau kegiatan sehingga dapat tercapai tujuan yang kita harapkan.

Nah, di bulan Oktober 2021 ini, menurut Primbon Jawa ada 9 hari baik dan 10 hari Naas.

Berikut daftarnya seperti dikutip dari Kabar-Banten.com dalam judul Hari Baik dan Hari Sangat Tidak Baik di Bulan Oktober 2021 Menurut Primbon Jawa, melalui kanal YouTube Mbah Yon Channel.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah