Cara dan Kunci Membuka Mata Batin Tanpa Menggunakan Mantra, Menurut Primbon Jawa

- 20 September 2021, 07:52 WIB
ilustrasi mata batin
ilustrasi mata batin /

"Penyucian diri paling bagus dilakukan setelah jam 12 malam, Anda bisa melakukanya di rumah, diluar rumah atau di tempat keramat," kata Mbah Yadi Pati.

Setelah bersuci, pastikan Anda berada disubuah ruangan yang gelap dan kalau bisa berbauh wangi.

"Niatkan dalam hati bahwa anda ingin membuka mata batin dan fokuska niat tersebut kepada Tuhan Yang Maha Es, Allah SWT," ujarnya.

Pertama, Anda duduk bersila dan jangan bersandar, rileks dan pejamkan mata.

Baca Juga: Digunakan Sebagai Media Santet, Ini 8 Arti Masuknya Hewan ke Rumah Menurut Primbon dan Fengshui

Kedua, Anda tarik nafas dan perlahan dibuang lakukan sebanyak 3 sampai 7 kali, sampai benar-benar merasakan rileks, setelah rileks Anda dapat bernafas seperti biasa.

Ketiga, pejamkan mata dan fokus pada masuk dan keluarnya nafas, sampai Anda merasa tenang, karena kunci membuka mata batin yang sebenarnya tidak pada mantra, tirakat, dan doa-doa tertentu.

"Ketika Anda sudah sampai pada taraf tenang, nanti Anda akan merasakan hal-hal yang belum pernah dirasakan, dan mata batin Anda akan melihat hal-hal yang selama ini belum pernah terlihat oleh mata Anda," ucapnya.

Apabila saat mata batin sudah terbuka, dan Anda merasa takut, maka memohon kepada Tuhan Yang Maha Kuasa Allah SWT supaya dijaga dari hal-hal yang tidak bagus," tambahnya.

Ada juga teknik-teknik dan cara-cara lain untuk membuka mata batin, seperti membaca doa-doa, atau membaca wirid-wirid tertentu, itu sah-sah saja.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah