Apa Itu Weton, Cara Sederhana Menghitung Nasib Bagi Masyarakat Jawa

- 13 September 2021, 12:23 WIB
Ilustrasi hari kelahiran atau weton
Ilustrasi hari kelahiran atau weton /Pixabay/skalekar1992

PORTAL SULUT -- Weton bukanlah kata yang asing bagi masyarakat Jawa.

Weton merujuk pada kata wetu dalam bahasa Jawa.

Wetu bermakna lahir atau keluar, yang punya pengaruh kuat untuk masyarakat Jawa.

Baca Juga: 10 Hari Baik Bulan September 2021 Menurut Primbon Jawa, Bisa Datangkan Keselamatan

Aristya Imswatama dan David Setiadi membuat penelitian berkaitan dengan weton ini.

Penelitian tersebut bertajuk Pola Bilangan Matematis Perhitungan weton dalam Tradisi Jawa dan Sunda.

Menurut mereka, weton merupakan peringatan hari lahir setiap 35 hari sekali.

Penelitian tersebut dirilis melalui Jurnal Penelitian dan Penhembangan Ilmu Administrasi dan Humaniora.

Referensi lain berasal dari buku Romo RDS Ranoewidjojo berjudul Primbon Masa Kini: Warisan Nenek Moyang untuk Meraba Masa Depan.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x