Jangan sia-siakan! Ini 5 Tanda Anda Memiliki Bakat Spiritual Yang Terpendam

23 Juni 2022, 13:01 WIB
Ilustrasi. Jangan sia-siakan! Ini 5 Tanda Anda Memiliki Bakat Spiritual Yang Terpendam. /George Shervashidze/Pexels

PORTAL SULUT -Jangan disia-siakan, ini 5 tanda anda memiliki bakat spiritual yang terpendam.

Indonesia memiliki adat budaya kearifan lokal yang sangat tinggi, dan beraneka ragam warisan dari para leluhurnya pada masa lalu yang tidak kalah oleh kebudayaan Tionghoa.

Jika akhir-akhir ini ramalan astrologi dan kepercayaan Tionghoa semakin populer.

Baca Juga: Deretan Tanggal Lahir Keramat! Punya Daya Pikat Tingkat Tinggi dan Energi Spiritual

Primbon adalah tradisi Jawa dalam mengenal dan meramal segala hal di dalam hidup manusia, mulai dari menentukan masa tanam dan panen.

Meramal kecocokan jodoh hingga menggambarkan karakter seseorang.

Hal-hal yang berbau spiritual memang sulit dimengerti oleh kita.

Namun ada beberapa hal yang tak biasa, seperti kekuatan supranatural yang bisa menjadi bagian dalam diri kita walaupun hal tersebut jarang kita sadari.

Kemampuan tersebut bisa muncul melalui tanda-tanda tertentu.

Oleh karena itu, kita disarankan mengetahui kemampuan spiritual yang bisa jadi ada pada diri kita.

Dilansir Portal Sulut, dari channel youtube Naura komputer, berikut lima tanda adanya kemampuan spiritual yang terpendam.

1.Memiliki empati yang tinggi

Memiliki empati yang tinggi, bukanlah hal yang mudah untuk didapatkan.

Karena empati juga menyangkut kepekaan  rasa seseorang.

Baca Juga: Takaran Rezeki Tanggal Lahir 11, 12, 13, 14, dan 15 Terang Ki Truno Pamungkas Pakar Spiritual

Orang empati cenderung memiliki rasa sensitif, oleh karena itu, sosok empati sering dianggap memiliki kemampuan spiritual yang nyata.

Hal tersebut disebabkan mereka mampu membuat ikatan yang kuat, dengan orang lain hanya dengan merasakan energinya saja.

Kepekaan mereka adalah sebuah anugerah yang mampu membuat pandangan lebih baik tentang dunia.

Keistimewaan orang empati, yaitu mereka memiliki persepsi sendiri ketika menilai atau memandang orang lain.

3.Sering mendapatkan penglihatan tentang suatu kejadian yang menjadi kenyataan

Apakah anda pernah merasakan penglihatan sesuatu, dan hal tersebut benar-benar terjadi.

Apa anda pernah mimpi aneh dalam waktu singkat, akan terwujud dalam kehidupan nyata.

Penglihatan yang belum terjadi dan belum pernah dialami, namun menjadi kenyataan selama beberapa hari ke depan, merupakan sebuah tanda bahwa seseorang memiliki kemampuan spiritual.

3.Membuat dunia baru dengan imajinasi

Orang-orang introvert sering dianggap sebelah mata, dengan sikap mereka yang cenderung menyendiri.

Baca Juga: Inilah 5 Weton yang Memiliki Kekuatan Spiritual di Dalam Tubuh

Bahkan mereka sering dikatakan sebagai sosok yang sulit bersosialisasi.

Namun dibalik itu semua, mereka diberi anugerah tersendiri untuk menciptakan imajinasi tersebut.

Mereka memiliki daya imajinasi yang sangat kuat, tak jarang mereka memiliki pandangan berbeda terkait dunia.

4.Sering bangun di waktu tertentu

Jika anda sering terbangun di waktu tertentu, bisa jadi hal tersebut membawamu bertemu dengan waktu-waktu spiritual.

Seperti jika anda terbiasa bangun pada pukul 3 atau 4 pagi, hal tersebut bisa jadi roh atau lainnya yang Ingin berkomunikasi denganmu.

5.Aering mengalami mimpi buruk

Baca Juga: 6 Weton Sangat Sakral Punya Kekuatan Spiritual Tiada Tandingannya

Dibalik mimpi yang terjadi pada anda, ada sebuah kemungkinan yang berkaitan dengan sifat emosional dengan diri.

Setiap mimpi pasti memiliki makna dibaliknya.

Oleh karena itu, anda dapat menggali lebih dalam apa penyebab munculnya mimpi tersebut.

Itulah 5 tanda anda memiliki bakat spiritual yang terpendam.***

Editor: Jaka Prasojo

Tags

Terkini

Terpopuler