Tanpa Khodam dan Pelet! Weton Ini Pemegang Kekuasaan, Jabatan, Pangkat dan Kedudukan, Kamukah?

19 Februari 2022, 09:11 WIB
Ilustrasi.Tanpa Khodam dan Pelet! Weton Ini Pemegang Kekuasaan, Jabatan, Pangkat dan Kedudukan, Kamukah? /Pexels

 

PORTAL SULUT — Tanpa Khodam pendamping, weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

Tak hanya itu, weton ini juga bisa mendapatkan atau menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan tanpa menggunakan pelet.

Dalam Primbon Jawa, disebutkan hanya ada beberapa weton yang bisa menjadi penguasa, pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

Baca Juga: Sering Dipandang Sebelah Mata, Ternyata 2 Weton ini Genius, Kaya Akan Ide, dan Punya Pikiran yang Luas

Mungkinkah weton anda termasuk?

Dilansir dari kanal YouTube Fitka Channel, Sabtu 19 Februari 2022.

Menurut Primbon Jawa weton-weton pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan ini jatuh pada hitungan tibo lungguh.

Selain itu, weton yang jatuh pada hitungan tibo lungguh ini bukan hanya bagus pada rezekinya tapi juga berpengaruh pasa kharisma.

Orang yang lahir pada weton penguasa pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan ini, akan mempengaruhi derajat, dan martabat juga.

Semua itu bisa diraih oleh weton-weton ini asalkan mau mengasah kemampuannya dan memaksimalkan potensinya.

Lantas weton apa saja yang bisa menjadi penguasa, pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan?

1. Sabtu Kliwon
Jumlah neptu weton Sabtu Kliwon adalah 17.

Sabtu dalam Primbon Jawa disebut peredaran air.

Artinya, weton kelahiran hari Sabtu ini meski sering dimusuhi, mereka juga ditakuti.

Baca Juga: 4 Weton Paling Tajir, Akan Menjadi Sultan di Masa Depan, dengan Kecerdasan dan Kepiawiannya

Orang yang lahir pada weton ini juga jarang berteman.

Karena orang-orang yan lahir pada weton kelahiran hari Sabtu ini cenderung suka sendiri.

Mereka juga yang lahir pada weton kelahiran hari Sabtu ini pandai mencari rezeki.

Tipe orang pada weton kelahiran hari Sabtu ini juga adalah pekerja keras.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

2. Kamis Pahing
Jumlah neptu weton Kamis Pahing menurut Primbon Jawa adalah 17.

Kamis dalam Primbon Jawa adalah peredaran angin dan petir.

Orang yang lahir pada weton kelahiran hari Kamis ini karakternya adalah menakutkan, mudah panas atau gampang tersinggung, mudah dirayu dan senang pujian.

Sedangkan Pahing dalam primbon adalah bersifat cendono yaitu memiliki keinginan atau cita-cita tinggi.

Karena itulah weton ini disebut mampu meraih kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

Baca Juga: Eyang Semar Sebut! 4 Weton ini Cocok Menjadi Seorang Pemimipin, Selain Welas Asih, Mengayomi, Juga Berwibawa

3. Kamis Wage
Jumlah neptu weton Kamis Wage adalah 12.

Kamis dalam Primbon Jawa adalah peredaran angin dan petir.

Sedangkan Wage bersifat prabu anom menurut Primbon Jawa. Artinya raja muda.

Sifat dari weton ini adalah pemarah, seenaknya sendiri, dan sombong.

Mereka yang lahir pada weton ini adalah sosok yang bertanggung jawab, tahan menderita dan keras budinya.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

4. Rabu Legi
Jumlah neptu weton Rabu Legi adalah 12.

Rabu menurut Primbon Jawa merupakan peredaran bumi.

Artinya weton kelahiran hari Rabu ini adalah orang yang baik bahkan kebaikannya itu berlebihan.

Sosok orang kelahiran weton ini juga adalah tipe orang yang tegas.

Selain itu orang kelahiran weton ini juga memiliki 2 sisi berbeda.

Kalau weton ini diam maka sosok ini pendiam. Tapi ketika bicara pasti akan ramai.

Baca Juga: Bukan Kaleng-Kaleng! Segala Keinginan dan Doanya 6 weton Ini akan terkabul, Kamu Pasti Salah satunya!

Sedangkan dalam Primbon Jawa Legi bersifat sumendi yang artinya adalah ibarat raja atau bupati.

Sifat weton ini adalah mengayomi dan ikhlas.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

5. Selasa Pahing
Jumlah neptu weton Selasa Pahing adalah 12.

Selasa dalam Primbon Jawa merupakan peredaran api.

Artinya, orang yang lahir pada weton ini sosok yang tidak terbuka, sulit bergaul, dan cepat bosan dalam pekerjaan.

Sedangkan Pahing bersifat cendono yang artinya weton ini memiliki cita-cita tinggi.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

6. Senin Kliwon
Jumlah neptu weton Senin Kliwon adalah 12.

Senin dalam Primbon Jawa merupakan peredaran bulan.

Artinya sifat dari weton ini adalah suka dengan kebenaran, ikhlas, cekatan, dan bicaranya tidak bisa dipermainkan.

Sedangkan Kliwon bersifat wisamarta durjanah tengah.

Artinya weton ini memiliki sifat baik, dan buruk.

Baca Juga: 6 Weton Sukses, Lantaran Ikhlas akhirnya Disayangi Para Pejabat Menurut Kitab Primbon Mujarobat Kuno

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.


7. Minggu Pon
Jumlah neptu weton Minggu Pon adalah 12.

Minggu dalam Primbon Jawa merupakan peredaran matahari.

Artinya weton ini memiliki sifat hati ikhlas, hatinya terang, keras budinya, pandai berbicara, cinta sesama, dan dapat memerintah.

Sedangkan Pon bersifat sumahitam yang artinya weton ini bersifat mudah marah, pemberani, berbudi luhur, dan bijak.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.

8. Selasa Wage
Jumlah neptu weton Selasa Wage adalah 7.

Baca Juga: Bukan Hanya Cerdas atau Pekerja Keras Apalagi Pesugihan, Ini Penyebab 10 Weton Ini Sukses Dan Kaya

Selasa menurut Primbon Jawa adalah peredaran api dan Wage bersifat prabu anom atau raja muda.

Sifat weton ini belum stabil tapi sudah bijaksana.

Hal inilah yang membuat weton ini bisa menjadi pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan.


Sederet weton ini masuk dalam hitungan tibo lungguh artinya, sri lungguh, dunyo, dan loro pati jatuh pada hitungan lungguh.

Mereka pemilik weton inilah yang bisa menjadi penguasa, pemegang kekuasaan, jabatan, pangkat dan kedudukan. ***

Editor: Jaka Prasojo

Tags

Terkini

Terpopuler