Jeep Wrangler Rubicon 2023 Resmi Perkenalkan Model One Touch Power Roof di Indonesia

- 6 Maret 2023, 06:37 WIB
Jeep Wrangler Rubicon 2023 Resmi Perkenalkan Model One Touch Power Roof di Indonesia
Jeep Wrangler Rubicon 2023 Resmi Perkenalkan Model One Touch Power Roof di Indonesia /

 

Baca Juga: Siapkan Uangmu! Sosok Cruiser Bobber Keepway V250C Siap Mengaspal Di Indonesia

Bicara soal mesin Jeep Wrangler Rubicon 2023 tidak ada ubahan, masih mengandalkan 2 liter Turbo yang bisa melontarkan torsi 400 Newton Meter dan tenaga 270 Horse Power, hadir pula penggerak 4x4 untuk memudahkan mobil melaju di segala Medan.

Pengumuman harga Jeep Wrangler Rubicon 2023 juga di iringi dengan kehadiran varian terbaru yaitu Soft-top atau atap terbuka Sky One Touch Power Roof, dengan demikian atap mobil ini bisa terbuka dari rangka kaca depan hingga ke area penumpang belakang.

Kelebihan lain dari atap Sky One Touch Power Roof di Jeep Wrangler Rubicon 2023 ini dapat dinikmati tanpa membuat kabin menjadi berisik, caranya adalah dengan tetap menutup kaca samping sehingga suasana kabin diklaim bisa cukup tenang sampai dengan kecepatan sekitar 100 Km/jam.

Nah, bagaimana menurut pendapat anda mengenai desain mobil terbaru Jeep Wrangler Rubicon 2023 yang disegarkan di Indonesia?

Apakah keren dengan model terbaru dengan atap punya buka tutup atau Sky One Touch Power Roof ini?*

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah