SEBELUM BELI, Perhatikan 5 Kelebihan dan Kekurangan HONDA WR-V Berikut ini

- 26 Desember 2022, 06:57 WIB
SEBELUM BELI, Perhatikan 5 Kelebihan dan Kekurangan HONDA WR-V Berikut ini
SEBELUM BELI, Perhatikan 5 Kelebihan dan Kekurangan HONDA WR-V Berikut ini /

PORTAL SULUT - Awal November belum lama ini, Honda merilis mobil terbarunya di kelas Compact SUV, yakni Honda WR V.

Sebenarnya mobil ini sudah ada sejak Tahun 2017 namun dijual pada negara-negara tertentu saja.

Tahun 2022 ini, PT Honda Prospect Motor atau HPM, membawa Honda WR-V ini ke pasar Otomotif Indonesia dengan harga yang terbilang cukup terjangkau yakni 200 jutaan.

Baca Juga: TOYOTA RUSH 2023, Tampil BEDA dan KEREN? Tengok Prediksi Spesifikasinya

Dilansir Portal Sulut dari Channel YouTube B Otomotif, Senin 26 Desember 2022, bagi kamu yang mungkin sedang mempertimbangkan pilihan pada mobil Honda WR-V, kali ini kita akan membahas terkait 5 kelebihan dan kekurangan dari compact SUV ini.

Berikut ini kelebihan dari Honda WR-V

1. Body yang Compact
Pastinya kita setuju bahwa mobil ini juga bisa diberi julukan baby HR-V, karena dimensinya yang lebih mungil dari SUV tersebut.

Honda WR-V ini sendiri memiliki dimensi panjang 4.060, lebar 1780, dan tinggi 1608 mm, sementara ground clearance berukuran 220 mm.

Jika dibandingkan dengan Rival pada segmen yang sama yakni Toyota Raize contohnya memiliki panjang 4.030 lebar 1710 dan tinggi 1635 mm.
Tentunya Honda WR-V ini memiliki luas yang lebih sedikit dari Toyota Raize.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah