Solusi Jika Guru Terkendala Sinkron PMM ke e-kinerja, 30 Juni 2024 Wajib Tuntas

- 1 Juni 2024, 16:20 WIB
Solusi Jika Guru Terkendala Sinkron PMM ke e-kinerja, 30 Juni Wajib Tuntas
Solusi Jika Guru Terkendala Sinkron PMM ke e-kinerja, 30 Juni Wajib Tuntas /PEXELS/ Burst

- Pada Februari, guru melakukan persiapan observasi kelas, dilanjutkan bulan Maret pelaksanaan observasi dan tindak lanjut.

- Pada periode April-Mei 2024, saatnya pelaksanaan tindak lanjut guru dengan pemantauan atasan.

- Pada bulan Juni dilaksanakan refleksi, penilaian, dan penentuan predikat kinerja.

Dikutip dari akun instagram @agus_mono17 berikut permasalahan dan solusi gagal sinkron pengelola kinerja PMM ke e-kinerja.

1. Tombol singkron PMM tidak muncul di e-kinerja

Solusinya pembaharuan data NIP pegawai pada verval PTK yang sesuai dengan SIASN

2. Pegawai belum membuat SKP di PMM

Solusinya buat perencanaan PMM, sepakati dan sinkron kembali e-kinerja

3. Data unit kerja pegawai tidak terdaftar di referensi unit kerja

Solusinya melakukan perbaikan unor di e-kinerja dan SIASN, keduanya berstatus aktif

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah