KABAR BURUK! Ternyata Pemda Ini Tak Usulkan Formasi CPNS 2023 dan PPPK 2023, Ini Daftarnya

- 25 Mei 2023, 20:52 WIB
KABAR BURUK! Ternyata Pemdamu Tak Usulkan Formasi CPNS 2023 dan PPPK 2023, Ini Daftarnya
KABAR BURUK! Ternyata Pemdamu Tak Usulkan Formasi CPNS 2023 dan PPPK 2023, Ini Daftarnya /// Freepik/ wayhomestudio


PORTAL SULUT - Ada sejumlah pemerintah daerah memastikan tak melaksanakan seleksi CASN 2023.

Dari data dari Kemen PANRB, ada 45 daerah yang tak mengajukan formasi CASN 2023.

Padahal 546 pemda lainnya mengajukan formasi.

Ada 3 jalur yang akan ditempuh pemerintah dalam seleksi CASN 2023 yakni jalur CPNS, PPPK dan sekolah kedinasan.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mengatakan pemerintah telah memfinalisasi jumlah formasi atau lowongan untuk calon aparatur sipil negara (CASN) pada 2023.

Total akan ada 1,6 juta formasi untuk CPNS ataupun PPPK.

"Usulan dari berbagai kementerian lembaga ya, dengan proyeksi formasi kurang lebih 1,6 juta," Anas baru-baru ini.

Baca Juga: 216.461 Guru Madrasah Pemilik Rekening Berciri Ini dapat Tunjangan Insentif Tahap I 2023, Cek Nama di Sini

Dari 1,6 juta formasi, pemerintahan daerah (pemda) sudah masuk mencapai 1.030.000. Anas mengatakan bahwa jumlah itu segera difinalisasi dan segera diajukan ke Menteri Keuangan Sri Mulyani.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x