Jadwal PPDB 2023 Provinsi Jawa Timur dan Daftar Sekolah Terbaik Nasional di TULUNGAGUNG, BLITAR, KEDIRI

- 4 Mei 2023, 21:02 WIB
Jadwal PPDB 2023 Provinsi Jawa Timur dan Daftar Sekolah Terbaik di TULUNGAGUNG, BLITAR, KEDIRI
Jadwal PPDB 2023 Provinsi Jawa Timur dan Daftar Sekolah Terbaik di TULUNGAGUNG, BLITAR, KEDIRI /

3. Prestasi

Jalur yang satu ini ditentukan menurut nilai rapor dan prestasi yang dimiliki siswa. Prestasi ini dapat berasal dari prestasi bidang akademik atau nonakademik. Selain itu, jalur ini juga dapat menampilkan peringkat nomor rapor dari 5 semester terakhir.

4. Perpindahan Orangtua atau wali

Jalur ini harus dibuktikan dengan surat penugasan pemindahan orangtua atau awali dari instansi yang mempekerjakannya. Seleksi pun diprioritaskan berdasarkan jarak tempat tinggal salon siswa dengan sekolah.
Dokumen Persyaratan PPDB

Dokumen yang dibutuhkan untuk pendaftaran PPDB berbeda-beda sesuai dengan jalur seleksi yang dipilih. Tetapi, berikut beberapa dokumen persyaratan yang umum dibutuhkan untuk pendaftaran PPDB 2023.

Dokumen untuk jenjang SMP

Kartu Keluarga (KK).
Nilai rapor dari kelas 4 semester pertama hingga kelas 6 semester pertama atau 5 semester terakhir.
Sertifikat akreditasi untuk sekolah.
Surat keterangan peringkat dari nilai rapor peserta didik yang dikeluarkan sekolah asal jika ada.
Sertifikat prestasi akademik jika ada.
Sertifikat prestasi non-akademik jika ada.
Surat pertanggungjawaban mutlak atau SPTJM tentang keabsahan dokumen.

Baca Juga: Jadwal PPDB 2023 Provinsi Sumatera Utara dan Daftar Sekolah Terbaik Nasional Sumatera Utara

Dokumen untuk jenjang SMA/SMK

Kartu Keluarga (KK).
Nilai rapor dari kelas 4 semester pertama hingga kelas 6 semester pertama atau 5 semester terakhir.
Sertifikat akreditasi untuk sekolah.
Surat keterangan peringkat dari nilai rapor peserta didik yang dikeluarkan sekolah asal jika ada.
Sertifikat prestasi akademik jika ada.
Sertifikat prestasi non-akademik jika ada.
Surat keputusan dari kepala sekolah tentang susunan kepengurusan OSIS jika ada.
Surat keputusan dari kepala sekolah tentang susunan pengurus ekstrakurikuler terkait jika ada.
Surat pertanggungjawaban mutlak atau SPTJM tentang keabsahan dokumen.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah