Peserta PPPK Guru Gagal Tahap I Bagaimana Nasibnya? Ini Kata Kemendikbud

- 13 September 2021, 14:12 WIB
PPPK Guru 2021
PPPK Guru 2021 /

Passing grade : 130

3. Wawancara

Nilai Kumulatif Maksimal : 40

Passing grade : 24.

Baca Juga: Lengkap Dengan Kunci Jawaban, Ini Contoh Soal SKD CPNS 2021

Lantas bagaimana nasib peserta yang tak capai passing grade, apakah sudah selesai harapannya menjadi ASN?

Dikutip dari gurupppk.kemdikbud.go.id, ada tiga tahap pelaksanaan PPPK Guru 2021.

Tahap I untuk:

1. Guru non-ASN yang mengajar di Satuan Pendidikan yang diselenggarakan oleh instansi daerah dan terdaftar sebagai guru di Dapodik; dan

2. Tenaga Honorer Eks Kategori II sesuai database Tenaga Honorer Badan Kepegawaian Negara.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x