Kisi-kisi Materi TWK dan Bocoran Soal Keluar di SKD CPNS 2021, Pelajari Supaya Passing Grade

- 9 September 2021, 11:11 WIB
Kisi materi dan soal TWK untuk peserta SKD CPNS 2021.
Kisi materi dan soal TWK untuk peserta SKD CPNS 2021. /foto; tryout.siapjadiasn.com

PORTAL SULUT – Peserta SKD CPNS 2021 yang ingin pelajari kisi-kisi materi Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), dan bocoran soal keluar saat ujian, baca sampai bagian bawah artikel ini siapa tahu bisa membantu Anda mencapai passing grade.

Diketahui, tes SKD CPNS meliputi tiga jenis yaitu Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensia Umum (TIU) dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

Masing-masing tes ada passing grade harus dipenuhi sesuai Surat Keputusan Menpan RB Nomor 1023 Tahun 2021 tentang Nilai Ambang Batas SKD Pengadaan PNS Tahun 2021.

Baca Juga: Informasi Terbaru Jadwal dan Syarat Penerima BSU Guru Honorer Rp1,8 Juta dari Kemendikbud Ristek

Khusus materi TWK, passing grade untuk formasi umum, disabilitas,  ABK, Rescure, dan Pengamat Gunung Api, Cumlaude, Diaspora, Putra/Putri Papua dan Papua Barat, dan Dokter, semuanya sama yakni minimal 65.

Supaya mudah mencapai passing grade, peserta SKD CPNS harus memahami betul kisi-kisi materi termasuk TWK.

Yang perlu diingat terus oleh peserta, materi TWK itu bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan mengimplementasikan:

1. Nasionalisme

 

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x