Jadwal Tes PNS dan PPPK 2021 Tetap Atau Diundur? Wajib Baca Penjelasan BKN Ini

- 19 Agustus 2021, 13:52 WIB
Ilustrasi tes  CPNS dan PPPK 2021.
Ilustrasi tes CPNS dan PPPK 2021. //Dok. bkpsdm.depok.go.id//

PORTA SULUT – Pelaksanaan tes CPNS dan PPPK 2021 masih menunggu izin atau persetujuan dari BNPB sebagai Satgas Covid-19.

Pertanyaan apakah tes tetap sesuai jadwal atau diundur? Peserta CPNS dan PPPK 2021 wajib baca penjelasan BKN di artikel ini.

Sebelumnya BKN sudah menetapkan tes SKD bagi CPNS dan seleksi kompetensi bagi PPPK akan digelar 25 Agustus sampai 4 Oktober 2021.

Baca Juga: Terbaru! Ujian SKD CPNS & PPPK 2021 Dilakukan 3 Sesi Per-Hari

Terkait dengan tes CPNS dan PPPK 2021, apakah tetap seperti jadwal atau diundur karena belum ada izin, BKN belum memberikan kepastian.

Tetapi, sampai saat ini BKN masih tetap berpegangan pada jadwal tahapan yang sudah ditentukan sebelumnya.

Deputi Bidang Sistem Informasi Kepegawaian BKN, Suharmen, menyatakan jika pelaksanaan tes  masih menunggu izin dari Satgas Covid-19.

Baca Juga: Ini Aturan Berpakaian Peserta Ujian SKD CPNS, Salah Sedikit Bisa Gugur

Suharmen juga mengatakan rencana jadwal pelaksanaan seleksi CASN, akan diawali dengan SKD CPNS.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x