Jika Lolos Seleksi Administrasi PPPK Guru, Ada Informasi Penting dari Kemendikbud Memudahkan Peserta

- 2 Agustus 2021, 08:42 WIB
Ilustrasi PPPK guru
Ilustrasi PPPK guru /sscasn.bkn.go.id

PORTAL SULUT - Senin 2 Agustus 2021 menjadi hari bersejarah bagi sejumlah guru honorer yang mendaftar sebagai Pegawai Pemerintahan dengan Perjanjian Kerja (PPPK) guru.

Senin dan Selasa besok, seleksi administrasi diumumkam.

Sama seperti CPNS, ini cara mengetahui hasil seleksi administrasi

Baca Juga: SMA Sederajat Cek Disini, Link Khusus Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi CPNS

Pelamar diharuskan melakukan login ke SSCASN terlebih dahulu, dengan cara:

- Buka laman sscasn.bkn.go.id

- Pada menu bar klik "Login"

- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) serta password pada kolom yang tersedia

- Klik "Masuk"

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x