Formasi CPNS Guru Tutup? Begini Penjelasan Mendikbud Nadiem Makarim

- 6 Januari 2021, 09:12 WIB
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Nadiem Makarim /
Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Nadiem Makarim / /Pikiran Rakyat /

PORTAL SULUT - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim, memberikan keterangan terkait formasi CPNS bagi Guru yang tidak ada.

Dalam unggahan instagram Mendikbud Nadiem Makarim, meluruskan mengenai tidak ada lagi formasi CPNS untuk Guru.

Menurutnya, telah terjadi kesalahan persepsi tentang kebijakan pemerintah yang mengalihkan rekrutmen guru aparatur sipil negara (ASN) ke PPPK (pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja).

Baca Juga: Mendikbud Nadiem Makarim Pastikan Penerimaan CPNS Formasi Guru Tetap Ada

Menangapi hal tersebut, Mendikbud menegaskan formasi CPNS guru ke depan tetap akan ada. Sebab, Kebijakan ini akan sejalan dan saling melengkapi dengan perekrutan PPPK.

Berikut Pernyataan Mendikbud melalui unggahan di akun Instagram resminya pada Selasa, 5 Januari 2021.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Nadiem Anwar Makarim (@nadiemmakarim)

 

"Ingin saya koreksi mispresepsi dimedia bahwa tidak ada lagi formasi CPNS untuk Guru, ini salah dan tidak pernah menjadi kebijakan Kemendikbud.

Baca Juga: INNALILAHI, Chacha Sherly Mantan Trio Macan Meninggal Setelah Tabrakan Beruntun

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x