Sayid Muhammad bin Alawi bin Abbas al-Maliki al-Hasani Bagikan 11 Keutamaan Membaca Shalawat

- 2 Januari 2024, 20:05 WIB
Ilustrasi/Sayid Muhammad bin Alawi bin Abbas al-Maliki al-Hasani
Ilustrasi/Sayid Muhammad bin Alawi bin Abbas al-Maliki al-Hasani /Freepik/Freepik/

Orang yang bershalawat kepada Rasulullah SAW akan dibalas oleh Allah SWT dengan 10 kali shalawat.

Hal ini didasarkan pada sebuah hadits, “Siapa yang bershalawat untukku sekali, maka Allah SWT bershalawat untuknya 10 kali”.

3. Rasulullah akan bershalawat kepadanya

Baca Juga: Satu Wirid ini Bikin Malaikat Capek Mencatat Pahalanya Menurut Gus Baha

Orang yang bershalawat kepada Rasulullah SAW, Rasulullah SAW sendiri akan bershalawat untuknya.

Demikian ini berdasar pada sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Imam Thabrani dari sahabat Anas bin Malik, “Siapa yang bershalawat untukku maka shalawat itu akan sampai padauk dan aku akan bershalawat untuknya, dan baginya akan dicatat 10 kebaikan”.

4. Akan dibalas malaikat

Orang yang membacakan shalawat untuk Nabi, malaikat juga akan bershalawat untuknya. Sebab, ada hadits yang diriwayatkan oleh Imam Ahmad dari Abdullah bin Umar ra, Rasulullah SAW bersabda: “Siapa yang bershalawat untuk Nabi Muhammad SAW sekali, maka Allah swt dan malaikatnya akan bershalawat untuknya 70 kali.”

Dalam hadits lain disebutkan, bahwa malaikat akan bershalawat kepada orang yang bershalawat untuk Nabi Muhammad SAW selama ia bershalawat.

5. Akan diangkat derajatnya

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah