Jangan Tidur Setelah Sholat Subuh, Inilah Amalan Anjuran Ulama untuk Dilakukan di Waktu Fajar

- 11 Juni 2023, 20:05 WIB
Ilustrasi Jangan Tidur Setelah Sholat Subuh, Inilah Amalan Anjuran Ulama untuk Dilakukan di Waktu Fajar
Ilustrasi Jangan Tidur Setelah Sholat Subuh, Inilah Amalan Anjuran Ulama untuk Dilakukan di Waktu Fajar /Pexels.com/Michael Burrows

Ayat Kursi

Ayat kursi merupakan surah yang terdapat dalam Al Baqarah ayat 255. Surah ini menjelaskan tentang keesaan Allah Swt. dan kalimat tauhid.

Beberapa hadist menjelaskan bahwa ayat kursi dapat mengusir berbagai gangguan setan dan jin, serta dapat membuka pintu rezeki.

Ayat kursi mengandung tiga tauhid yaitu tauhid rububiyah, uluhiyyah, dan asma wa sifat.

Ayat ini menegaskan bahwa Allah Swt. berdiri sendiri, tidak tidur, dan seluruh makhluk hidup yang ada akan membutuhkan-Nya.

Jadi, membaca ayat kursi saat subuh akan memiliki banyak keutamaan.

4. Dalam sebuah hadist, dijelaskan bahwa Nabi Muhammad SAW senantiasa melakukan dzikir setiap pagi dan petang sebanyak tiga kali.

Dzikir tersebut bertujuan untuk meminta perlindungan dari godaan setan yang terkutuk. Kemudian, sebanyak 70.000 malaikat ikut mengamini.

Selain itu, juga terdapat beberapa dzikir sebagai amalan setelah sholat subuh.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah