Muslim Wajib Tahu, Inilah Hukum Orang yang Menjalankan Ibadah Namun Belum Mandi Junub Menurut Para Ulama

- 9 Juni 2023, 14:04 WIB
Muslim Wajib Tahu, Inilah Hukum Orang yang Menjalankan Ibadah Namun Belum Mandi Junub Menurut Para Ulama
Muslim Wajib Tahu, Inilah Hukum Orang yang Menjalankan Ibadah Namun Belum Mandi Junub Menurut Para Ulama /Pixabay/Olichel

Dari ayat tersebut, para ulama sepakat bahwa yang dimaksud sholat wustha tersebut adalah sholat Ashar. Alasan mengapa sholat Ashar disebut sholat tengah bukan karena menjadi perantara antara sholat Subuh, Zuhur, Maghrib, dan Isya, melainkan karena kata 'wustha' berarti terbaik dan tertinggi. Allah ﷻ berfirman:

"Dan demikian (pula) Kami telah menjadikan kamu (umat Islam), umat yang terbaik dan pilihan agar kamu menjadi saksi atas (perbuatan) manusia.” (QS Al Baqarah 143).

Itulah dia rangkuman dari Portal Sulut tentang hukum dari seseorang yang menjalankan ibadah namun ternyata lupa melakukan mandi junub.*

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x