Cukupkan Kesedihan Inilah Amalan-Amalan yang Dianjurkan Oleh Ulama Ketika Sedang Dilanda Kesedihan

- 31 Mei 2023, 17:38 WIB
Ilustrasi Cukupkan Kesedihan Inilah Amalan-Amalan yang Dianjurkan Oleh Ulama Ketika Sedang Dilanda Kesedihan
Ilustrasi Cukupkan Kesedihan Inilah Amalan-Amalan yang Dianjurkan Oleh Ulama Ketika Sedang Dilanda Kesedihan /Pixabay/Anemone123/

Berikut doa menghadapi kesusahan dari Rasulullah yang bisa dilafalkan sebagai doa ketika sedih yang mendalam:

كُنْتَ وَتَكُونُ أَنْتَ حَيٌّ لا تَمُوتُ , تَنَامُ الْعُيُونُ وَتَنْكَدِرُ النُّجُومُ وَأَنْتَ حَيٌّ قَيُّومٌ , لا تَأْخُذُكَ سِنَةٌ وَلا نَوْمٌ يَا حَيُّ يَا قَيُّومُ

Kunta wa takunu anta hayyun la tamutu tanamul 'uyunu wa tankadirun nujumu wa anta hayyun qoyyumum la ta'khudzuhu sinatuw wa la naumun ya hayyu ya qoyyumu.

Artinya,

"Engkau dulu, kini dan seterusnya hidup dan tidak akan mati. Semua mata tidur dan segala bintang redup, sementara Engkau Maha Hidup lagi Maha Mengurus (makhluk-Nya), dan Engkau tidak mengantuk dan tidak pula tidur, wahai Zat Yang Maha Hidup dan Maha Mengurus (makhluk-Nya)."

Itulah dia rangkuman dari Portal Sulut tentang beberapa amalan dan doa anjuran para Ulama ketika sedang dilanda kesedihan. InsyaAllah diringankan beban oleh Allah SWT.*

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x