Kenali Ciri-Ciri Ini Pada Diri, Inilah Perilaku yang Menandakan Bahwa Kamu Memiliki Penyakit Hati

- 12 Mei 2023, 12:53 WIB
Ilustrasi Kenali Ciri-Ciri Ini Pada Diri, Inilah Perilaku yang Menandakan Bahwa Kamu Memiliki Penyakit Hati
Ilustrasi Kenali Ciri-Ciri Ini Pada Diri, Inilah Perilaku yang Menandakan Bahwa Kamu Memiliki Penyakit Hati /Freepik/tirachardz

PORTAL SULUT - Penyakit hati adalah perilaku buruk yang tidak pernah dianjurkan oleh Rosulullah SAW dalam Islam.

Berikut ini Portal Sulut merangkum ciri-ciri perilaku pada diri manusia yang menandakan bahwa dirinya memiliki penyakit hati.

- Ciri-Ciri Perilaku Pada Diri Manusia yang Menandakan Bahwa Dirinya Memiliki Penyakit Hati.

1. Kedurhakaan atau dosa.

Perbuatan durhaka dan dosa dilakukan secara terang-terangan, merupakan salah satu tanda bahwa diri memiliki penyakit hati. Hal ini sebagaimana dalam sabda Nabi Muhammad SAW.

"Setiap umatku akan terampuni kecuali mereka yang melakukan kedurhakaan secara terang-terangan/" (HR. Bukhari)

2. Orang yang memiliki penyakit hati akan merasa malas saat beribadah.

Jika malas beribadah dan berbuat baik, itu tandanya dalam diri ada penyakit hati yang harus dibersihkan agar diri akan lebih rajin beribadah.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x