Tanpa Sadar Wudhu Seperti Ini Bikin Syafaat Nabi Hilang Tegas Gus Baha, Lebih Baik Tak Usah Berwudhu

- 7 Mei 2023, 09:32 WIB
Ilustrasi wudhu. Tanpa Sadar Wudhu Seperti Ini Bikin Syafaat Nabi Hilang Tegas Gus Baha, Lebih Baik Tak Usah Berwudhu
Ilustrasi wudhu. Tanpa Sadar Wudhu Seperti Ini Bikin Syafaat Nabi Hilang Tegas Gus Baha, Lebih Baik Tak Usah Berwudhu /Tangkapan layar/Pixabay.com

PORTAL SULUT – Ada hubungan erat antara mengambil wudhu serta mendapat syafaat Rasulullah di pengadilan akhirat.

Kata kyai yang akrab disapa Gus Baha tersebut, tidak mengejutkan kalau Rasulullah saw tidak memberi syafaat kalau kita salah wudhu.

Karena itu hindarilah wudhu yang dilarang Gus Baha ini kalau masih mau mendapat syafaat di negeri akhirat kelak.

Namun wudhu seperti apakah yang disinggung murid Mbah Moen tersebut? Ikuti ulasan lengkapnya dalam artikel berikut.

Umumnya kita tahu bahwa wudhu merupakan prasyarat sebelum mendirikan ibadah, terutama sebelum sholat.

Ketika wudhu kita tidak benar, maka sholat kita pun kehilangan kesempurnaan.

Berwudhu secara filosofis adalah membersihkan serta mensucikan diri kita dari najis yang sadar tidak sadar menempel kepada kita.

Tapi siapa sangka kalau wudhu punya manfaat yang jauh lebih penting ketimbang mensucikan diri.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x