Doa Malam Idul Fitri 2023 Dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya, Sambut Hari Kemenangan

- 19 April 2023, 12:11 WIB
Doa Malam Idul Fitri 2023 Dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya, Sambut Hari Kemenangan
Doa Malam Idul Fitri 2023 Dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya, Sambut Hari Kemenangan /Foto: pixabay/rudy arra

PORTAL SULUT - Menyambut hari kemenangan, Umat Islam dianjurkan untuk banyak berdoa di malam Idul Fitri.

Doa Berpisah dengan Bulan Ramadan:

Berikut Doa Rasulullah SAW ketika akan berpisah dengan bulan ramadan:

للَّهُمَّ لاَ تَجْعَلْهُ آخِرَ الْعَهْدِ مِنْ صِيَامِنَا إِيَّاهُ، فَإِنْ جَعَلْتَهُ فَاجْعَلْنِيْ مَرْحُوْمًا وَ لاَ تَجْعَلْنِيْ مَحْرُوْمًا

Artinya:

“Yaa Allah! Janganlah Engkau jadikan puasa ini sebagai puasa yang terakhir dalam hidupku. Seandainya Engkau menetapkan sebaliknya, maka jadikanlah puasaku ini sebagai puasa yang dirahmati, bukan puasa yang sia-sia.”

“Seandainya masih ada padaku dosa yang belum Engkau ampuni atau dosa yang menyebabkan aku disiksa karenanya, sehingga terbitnya fajar malam ini atau sehingga berlalunya bulan ini, maka ampunilah semuanya wahai Dzat Yang Paling Pengasih dari semua yang mengasihi.”

“Yaa Allah! Terimalah puasaku dengan se-baik² penerimaan, perkenan, kema’afan, kemurahan, pengampunan & keridhoan-Mu. Sehingga Engkau memenangkan aku dengan segala kebaikan, segala anugerah yang Engkau curahkan di bulan ini.”

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x