Sholat Subuh Jadi Lebih Berkah dengan Amalan Anti Kemiskinan dari Mbah Moen

- 17 Maret 2023, 15:36 WIB
KH Maimoen Zubair
KH Maimoen Zubair /

Namun, perlu dicamkan bahwa rezeki memiliki makna yang sangat luas.

Selain harta benda, nominal rupiah, atau banyaknya digit di saldo rekening, rezeki juga bisa berupa sahabat yang baik, istri yang taat, anak yang sholeh atau sholehah, serta hidup sehat dan terhindar dari sakit.

Oleh karena itu, amalan ini juga dapat membantu meningkatkan kedekatan seseorang dengan Sang Pencipta.

 

Namun, jika seseorang hidup dalam kefakiran, serta tidak didasari oleh iman yang kuat, maka ia dapat terjerumus dalam kefakiran.

Oleh karena itu, konsistensi atau istiqomah dalam menjalankan amalan tersebut merupakan hal yang sangat penting untuk mengetuk berkah rezeki dari langit.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2023 Kabupaten Banjarnegara

Adapun amalan yang perlu dilakukan dengan konsisten adalah membaca Ya Latif sebanyak 129 kali setiap harinya.

Meskipun amalan ini sangat pendek dengan durasi hanya satu menit, manfaat rezekinya bisa sebanyak rezeki yang didapat selama bertahun-tahun.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x