Sering Diabaikan Setelah Potong Kuku, Lakukan Ini Agar Lebih Mulia, Menurut Ustadz Adi Hidayat

- 5 Maret 2023, 01:12 WIB
Sering Dilupakan! Setelah Potong Kuku, Lakukan Ini Agar Lebih Mulia, Menurut Ustadz Adi Hidayat
Sering Dilupakan! Setelah Potong Kuku, Lakukan Ini Agar Lebih Mulia, Menurut Ustadz Adi Hidayat /tangkapan layar/YouTube

Bukan tanpa maksud, anjuran mengubur bekas potongan kuku ini memiliki 2 tujuan kata Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Karena Ingin Khusyu! Sambil Menutup Mata, Bagaimana Hukum Shalat, Begini Penjelasan Buya Yahya

"Tujuan pertama adalah menghormati bagian dari tubuh kita yang telah Allah ciptakan, sehingga bisa menjaga kemuliaannya" terang Ustadz Adi Hidayat.

"Ini (kuku) kan bagian dari tubuh, jaga kemuliaannya jadi nggak dilempar sembarangan" sambungnya.

Lebih lanjut, Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa sebenarnya tidak menjadi masalah jika bekas potongan kuku hanya kita buang di tempat sampah.

Akan tetapi lebih dianjurkan untuk menguburkan bekas dari kuku yang kita potong.

"Walaupun mungkin kita bisa buang (kuku) ke tempat yang layak, sebetulnya tidak ada masalah juga. Tapi akan lebih mulia kalau bisa dikuburkan, lebih bagus" ujar Ustadz Adi Hidayat.

Lebih lanjut lagi, Ustadz Adi Hidayat kemudian menjelaskan tujuan kedua mengapa dianjurkan untuk menguburkan bekas kuku yang kita potong.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah