11 Keutamaan Membaca Shalawat Menurut Sayid Muhammad bin Alawi bin Abbas al-Maliki al-Hasani

- 27 Desember 2022, 18:11 WIB
Ilustrasi - Baca Juga: Daftar Weton Punya Firasat Paling Tinggi dan Tak Pernah Meleset, Mampu Menghindari Mara Bahaya
Ilustrasi - Baca Juga: Daftar Weton Punya Firasat Paling Tinggi dan Tak Pernah Meleset, Mampu Menghindari Mara Bahaya /Pixabay/mohamed_hassan

8. Menghiburnya di kubur

Shalawat akan memohonkan ampunan kepada pembacanya dan menghiburnya di kubur.

Hal ini berdasarkan sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Sayidah Aisyah RA.

9. Diberikan syafaat

Di antara keutamaan shalawat untuk Nabi Muhammad SAW adalah Rasulullah SAW akan memberikan syafaat untuknya.

Baca Juga: Ustadz Abdul Somad: Baca 5 Surah Ini Sebelum Buka Toko atau Warung! Pintu Rezeki Terbuka dan Sihir Dijauhkan

10. Meniadakan kefakiran

Shalawat juga akan meniadakan kefakiran bagi pembacanya dan membanjirinya dengan kebaikan dan berkah.

11 Manusia utama di sisi Rasulullah SAW

Rasulullah SAW akan menjadikan orang yang banyak bershalawat untuknya sebagai manusia paling utama di sisinya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x