Kok Bisa Rajin Berdoa Malah Jadi Kebiasaan Berbahaya Sih Gus? Cukup 1 Ini Saja yang Dijaga: Gus Baha

- 13 September 2022, 20:53 WIB
Gus Baha
Gus Baha /Foto dok.: Tangkap layar YouTube/Rachart Channel/

PORTAL SULUT – Tidak banyak yang menyadari kalau kebiasaan berdoa bisa berujung celaka.

Salah satu bentuk kufur nikmat adalah terlalu sering berdoa kepada Allah ujar Gus Baha dalam sebuah ceramah.

Karena itu hati-hatilah berdoa, terlalu banyak berdoa bisa-bisa mendatangkan celaka kepada kita terang Gus Baha.

Akan tetapi berdoa seperti apakah yang dimaksud murid kesayangan Mbah Moen tersebut? Simak keterangan lengkpanya di sini.

Baca Juga: Payudara Gatal Bisa Jadi Tanda Kanker Bukan Tadan Ada yang Kangen, Ini Penjelasan Medis

Semua umat muslim tentu saja wajib untuk memanjatkan doa kepada Allah SWT.

Bahkan seseorang yang tidak pernah memanjatkan doa kepada Allah bisa dinilai sombong dan angkuh.

Pasalnya mereka seolah bisa menyelesaikan semua permasalahan hidup tanpa bantuan Allah sama sekali.

Tapi penting juga untuk memperhatikan apakah doa kita sudah benar atau belum.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x