Mbah Moen Berikan Amalan Untuk Melancarkan Rezeki dan Pelunas Hutang, Ini Cara Mengamalkannya

- 5 September 2022, 16:15 WIB
Mbah Moen
Mbah Moen /

Mbah Moen menerangkan bahwa Nabi SAW mengatakan 2 surah ini bisa membuat manusia terbebas dari masalah hidup.

“Karena kata Kanjeng Nabi, orang yang mau membaca 2 surat tersebut dalam sholat qobliyah subuh yang, dijamin tidak akan susah,” ungkap Mbah Moen.

Selain itu, mengamalkan 2 surah ini saat qobliyah subuh juga dapat membuat seseorang terhindar dari berbagai fitnah ungkap Mbah Moen.

Surah tersebut juga bisa dibarengi dengan bacaan lain, kata guru dari Gus Baha ini.

Kemudian Mbah Moen memberikan bacaan dzikir setelah habis subuh.

“Subhanallah wabihamdihi subhanallah hil’adzim astaghfirullah, dibaca 100x,” terang Mbah Moen.

“Asal di fajar yang sungguh-sungguh, akan diberi rezeki yang luas dan terhindar dari hutang,” sambung Mbah Moen.

Demikianlah ijazah Mbah Moen tentang 2 surah yang dibaca saat qobliyah subuh sebagai pelancar rezeki agar seorang hambah bebas dari hutang.***

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x