Ustadz Abdul Somad Sebut Orang Ini Bagaikan Kuda Nil! Kalau Sholat Jangan Bersin dan Menguap Seperti Ini

- 2 September 2022, 23:25 WIB
Ustadz Abdul Somad katakan kematian sudah dekat jika dapat bisikan seperti ini.
Ustadz Abdul Somad katakan kematian sudah dekat jika dapat bisikan seperti ini. /Foto dok.: Tangkap layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official

“Kalau kalian menguap jangan bukakan mulut lebar-lebar,” ujar Ustadz Abdul Somad.

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube Cinta Rasul diakses 17 Juni 2022.

Lebih lanjut lagi, Ustadz Abdul Somad menerangkan gerakan yang mesti kita lakukan ketika menguap dan bersin.

Ketika sedang menguap tatkala sholat, segera tutup mulut dengan tangan. Hal yang sama dilakukan ketika bersin.

Dalam ceramah tersebut UAS mencontohkan seekor kuda nil yang sedang sholat serta menguap lebar-lebar.

Baca Juga: Buang Ludah 3 Kali dan Panjatkan Doa Jika Mimpi Hal Ini Kata Buya Yahya, Jangan Sembarang Diceritakan

Jangan khawatir sholat kita tidak sah hanya gara-gara terganggu oleh bersin serta menguap.

“Kalau dia bersin, dia ucapkan Alhamdulillah. Batalkah sholatnya? Tidak,” tegas UAS.

Karena itu sekiranya kita sholat lalu ada desakan untuk ingin menguap atau bersin, jangan lupakan ucapan Alhamdulillah atau audzubillah.

Ustadz Abdul Somad mengingatkan betapa pentingnya perkara ini karena sholat adalah ibadah paling istimewa.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah