Sebelum Berhutang Lakukan Dulu Amalan Ini, Allah Beri Kemudahan Melunasi Kata Syekh Ali Jaber

- 2 September 2022, 13:52 WIB
Syekh Ali Jaber.
Syekh Ali Jaber. /Foto: YouTube.com/Syekh Ali Jaber /

PORTAL SULUT - Sebelum berhutang lakukan dulu amalan ini, agar Allah beri kemudahan melunasi kata Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber mengatakan, ada amalan sebelum berhutang, agar Allah beri kemudahan melunasi sehingga cepat lunas.

Lakukan amalan ini sebelum berhutang pesan dari Syekh Ali Jaber semasa hidup, hutang lunas tanpa hambatan karena diberi kemudahan melunasi.

Lantas amalan apa yang perlu dilakukan sebelum berhutang ini?

Baca Juga: Terlilit Hutang Segunung? Cukup Amalkan Amalan Khusus Ini Kata Ustadz Adi Hidayat, Hutang Seketika Lunas

Dilansir Portalsulut com dari kanal YouTube Bagus Sugiharto, pada Jumat, 2 September 2022, simak Penjelasan Syekh Ali Jaber.

Dalam kehidupan manusia membutuhkan rezeki untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Tapi tidak semua bisa dengan mudah memperoleh rezeki untuk memenuhi kebutuhan saat itu juga.

Maka kebanyakan orang memilih berhutang kepada orang lain sebagai cara yang cepat.

Baca Juga: Hubungan Suami Istri Di Waktu Ini Pahalanya Seperti Sholat Satu Tahun Kata Buya Yahya

Akan tetapi seseorang yang berhutang kepada orang lain wajib melunasinya kembali dengan batas perjanjian antara pemberi hutang dan yang berhutang.

Di dalam Islam, melunasi hutang adalah kewajiban seseorang yang berhutang.

Sebab, jika sengaja tidak melunasinya maka dosa yang akan didapatkan.

Terkadang kondisi pekerjaan membuat seseorang yang berhutang akan kesulitan melunasi hutangnya.

Baca Juga: Hentikan Kebiasaan Ini, Rezeki Bisa Seret Meski Rajin Ibadah Kata Ustadz Adi Hidayat

Syekh Ali Jaber pun mengatakan bahwa ada satu amalan penting yang harus dilakukan sebelum berhutang.

Menurut Syekh Ali Jaber, dengan amalan ini hutang seseorang dijamin cepat lunas tanpa hambatan.

Artinya, akan ada kemudahan dalam melunasi hutang kepada orang lain tanpa mengalami kesulitan rezeki.

Allah akan memberi jalan kemudahan kepada orang yang mengamalkannya sebelum berhutang kata Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Stop Baca Al Fatihah Seperti Ini Setelah Iftitah, Shalat Batal Dan Tidak Sah Kata Buya Yahya

Hal ini didukung dengan sebuah hadits Rasuah SAW ujar Syekh Ali Jaber.

Akan ada jalan keluar dan tanoa hambatan apapun dalam melunasi hutang jika amalan ini dilakukan.

Amalan ini kata Syekh Ali Jaber mungkin dianggap sepele oleh banyak orang.

Padahal, amalan ini menandakan seseorang yang akan berhutang mengharapkan pertolongan Allah dalam melunasinya nanti.

Amalan yang dimaksud Syekh Ali Jaber ini adalah niat untuk melunasi hutang.

Dianjurkan sebelum berhutang agar selalu meniatkan untuk melunasi hutang tersebut.

Maka seseorang yang akan berhutang harus menanamkan niat agar pasti melunasi hutangnya.

"Tapi salah satu yang memberikan kemudahan (melunasi) pertama nawaitu baik, nawaitu melunaskan," ujar Syekh Ali Jaber.

Amalan ini kata Syekh Ali Jaber tidak diragukan lagi sebab sudah disabdakan oleh Rasuah SAW.

"Rasul bersabda, barangsiapa yang niat melunaskan hutangnya (saat berhutang) akan Allah berikan jalan," ungkap Syekh Ali Jaber.

Dianjurkan bagi yang akan berhutang agar memiliki niat melunasi hutang itu dan memohon kepada Allah agar selalu diberikan kemudahan dalam melunasinya.

Itulah amalan sebelum berhutang, maka Allah beri kemudahan melunasi kata Syekh Ali Jaber.

Barakallah.***

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah