Rasulullah Larang Wanita Sholat Begini, Aliran Darah dan Pernapasan Tersumbat Kata Ustadz Adi Hidayat

- 29 Agustus 2022, 23:02 WIB
Ustad Adi Hidayat
Ustad Adi Hidayat /

Baca Juga: Selain Sujud Dalam Sholat, Ada 6 Lagi Waktu Mustajab Doa Dikabulkan Allah SWT Kata Syekh Ali Jaber

Sedangkan cara sujud yang dilarang oleh Rasulullah saw adalah menempelkan bagian siku sampai telapak tangan ke tempat sujud.

Menariknya, Rasulullah bersabda bahwa sujud seseorang jangan sampai sepersis cara anjing duduk.

“Kata Nabi bahwa janganlah kamu bersujud seperti duduknya anjing,” kutip Ustadz Adi Hidayat.

Hal ini sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Audio Dakwah yang diakses 15 Mei 2022.

Sebab sujud tersebut membuat punggung kita terlihat bengkok.

Selain itu, cara sujud yang dilarang oleh Nabi saw, adalah menempelkan siku ke bagian diafragma. Sujud seperti inilah yang kerap dilakukan oleh wanita.

Kata UAH sujud semacam ini berbahaya karena bisa membuat pernapasan terhambat.

Lebih berbahaya lagi bisa membuat kita meninggal di tempat.

Baca Juga: Baca 100 Kali Dzikir Ini, Setara Dengan Sedekah Ratusan Juta Kata Ustadz Khalid Basalamah

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah