Benarkah Imam Mahdi Sudah Keluar, Berikut Penjelasan Buya Yahya

- 21 Agustus 2022, 13:21 WIB
Buya Yahya memberi penjelasan keberadaan Imam Mahdi yang banyak dikabarkan saat ini.
Buya Yahya memberi penjelasan keberadaan Imam Mahdi yang banyak dikabarkan saat ini. /Tangkapan layar youtube.com / Al-Bahjah TV.

Sehingganya Buya Yahya mengingatkan, jangan gampang terpesona dengan kelebihan menyembuhkan orang sakit.

“Allah bisa saja memberikan sebab kesembuhan melalui orang yang tidak beriman, Allah bisa memberikan sebab kesembuhan melalui bukan manusia, bisa saja demikian itu,” jelas Buya Yahya.

Namun menurut Buya Yahya, Islam memiliki rambu-rambu meyakini Imam Mahdi, jangan asal tunjuk.

“Ada rambu-rambunya, dia siapa, keilmuannya, ketulusannya dengan Allah dan sebagainya,” ucap Buya Yahya.***

 

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah