Benarkah Dosa Istri Ditanggung Suami? Ustadz Abdul Somad Menjelaskan

- 20 Agustus 2022, 19:58 WIB
 Ustadz Abdul Somad jelaskan hukum berobat ke dukun paranormal atau pengobatan alternatif, jika sakit lakukan ini.
Ustadz Abdul Somad jelaskan hukum berobat ke dukun paranormal atau pengobatan alternatif, jika sakit lakukan ini. /Instagram / ustadzabdulsomad_official/

Artinya, setiap orang tidak dibebani atas dosa orang lain meski itu istri sendiri.

Baca Juga: Setelah Isi Kotak Amal Langsung Baca Doa Ini Kata Syekh Ali Jaber, Apapun Hajat Allah Kabulkan

Sebab kata Ustadz Abdul Somad, setiap orang memiliki tanggung jawab atas dosanya masing-masing.

Di sisi lain, Ustadz Abdul Somad memberikan penjelasan tentang kewajiban suami kepada istri sesuai syariat Islam.

Yakni, memberikan makanan dan memberikan pakaian yang layak bagi istri yang dilakukan oleh seorang suami.

“Ketiga tempat tinggal, yang keempat pendidikan, dan yang kelima perhatian. Kalau tidak dipenuhi maka berdosa,” ujar Ustadz Abdul Somad.

Wajib hukumnya seorang suami melaksanakan kewajiban itu tegas Ustadz Abdul Somad.

Dimana, suami wajib memenuhi seluruh kebutuhan istri yang menjadi hak lahir dan batinnya.

Di akhir penjelasnanya, Ustadz Abdul Somad menegaskan bahwa dosa istri tidak ditanggung suami.

Karena setiap orang memiliki tanggung jawab untuk menanggung dosanya masing-masing.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah