Tidak Sengaja Menguap Saat Sholat, Apakah Batal? Begini Penjelasan Buya Yahya

- 19 Agustus 2022, 14:46 WIB
Ilustrasi Sholat - Bagaimana jadinya, seseorang tidak sengaja menguap di saat sedang mengerjakan sholat, mungkinkah sholatnya batal?
Ilustrasi Sholat - Bagaimana jadinya, seseorang tidak sengaja menguap di saat sedang mengerjakan sholat, mungkinkah sholatnya batal? /PEXELS/ Ahmet Polat

"Yang tidak boleh main-main. Anggota kecil tidak boleh main-main. Sholat bukan tempat main-main," kata Buya Yahya.

"Jadi yang menjadikan batal, gerakannya tiga kali berturut-turut," terang Buya Yahya.

Demikianlah ulasan tentang hukum menguap dan menangis dalam sholat menurut Buya Yahya. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Al-Bahjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah