Jangan Lewatkan Hari Jumat Tanpa 4 Amalan Ini, Rezeki Dijamin Lancar dan Hajat Terkabul Kata Syekh Ali Jaber

- 12 Agustus 2022, 09:34 WIB
Syekh Ali Jaber.
Syekh Ali Jaber. /Tangkapan layar youtube.com / Syekh Ali Jaber.

Hari Jumat merupakan satu hari yang paling mendapat nilai utama dalam melaksanakan amal ibadah bagi umat muslim.

Baca Juga: Jangan Anggap Sepele! Keran Rezeki Terbuka Jika Didoakan Oleh Orang Ini Ungkap Ustadz Adi Hidayat

Sesuai dengan Sunnah Rasulullah Muhammad SAW, disebutkan bahwa ganjaran pahalanya sangat besar jika dilakukan pada malam hingga hari Jumat.

Untuk itulah, bagi umat Islam sangat dianjurkan untuk memperbanyak amalan doa dan dzikir di hari Jumat.

Malam Jumat sampai hari Jumat disebut sebagai rajanya hari atau Sayyidul ayyam yang menandakan betapa utamanya hari Jumat.

Maka dari itu, ada amalan khusus yang diamalkan pada malam atau hari Jumat agar diberikan kecukupan dan dosa-dosa diampuni oleh Allah SWT.

Adapun 4 amalan paling mustajab datangkan rezeki yang dimaksud Syekh Ali Jaber dikerjakan di hari Jumat yaitu:

Baca Juga: Semakin Kompetitif, 135 Ribu Siswa Daftar Kompetensi Sains Madrasah 2022

1. Bershalawat kepada Nabi SAW

Karena Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam menginginkan dan berpesan kepada kita "Perbanyaklah Bershalawat kepadaku di hari Jumat".

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah